Suara.com - Syahrini dan suaminya, Reino Barack, merayakan Idulfitri tahun ini di negara tetangga, Singapura. Sang penyanyi pun membagikan sejumlah foto kebersamaannya dengan sang suami di Instagram.
Untuk lebaran kali ini, Syahrini memakai pakaian serba putih yang terkesan sangat mewah dengan manik-manik bunga yang menonjolkan warna biru menghiasi dress panjangnya.
Pada bagian tangan juga terdapat rumbai-rumbai yang membuat penampilannya terlihat 'mahal'.
Jika dilihat secara seksama, dress yang dipakainya terbagi menjadi dua bagian sehingga Syahrini tampak seperti mengenakan jubah.
BACA JUGA: Diduga Hamil, Aura Syahrini Saat Rayakan Idul Fitri Disorot: Makin ....
BACA JUGA: Rayakan Lebaran di Singapura, Syahrini Terciduk Sungkem di Lobi Hotel: Apartemennya Mana?
Dress tersebut Syahrini padukan dengan kerudung putih dan high heels warna silver.
Memakai warna senada dengan sang istri, Reino Barack mengenakan atasan biru dengan aksen silver serta celana putih panjang.
Foto-foto yang dibagikan Syahrini pun diunggah ulang oleh sejumlah akun gosip, salah satunya @rumpi_gosip.
Menilik kolom komentar, sejumlah warganet sangat yakin bahwa Syahrini sedang hamil karena di bagian perut tampak adanya baby bump.
"Fix iya, ini mah hamil," kata @negi***.
"Kalo beneran hamil, dilihat dari aura wajahnya teteh, kayaknya anaknya cewek," imbuh @liez***.
"Kayak udah ada baby bump. Kalo baby bump biasanya udah berapa bulan sih?" tanya @nurul***.
Isu kehamilan Syahrini bermula dari komentar makeup artist (MUA) Benny Sorumba. Ia dan perempuan yang akrab disapa 'Inces' itu memang dekat.
"Sehat-sehat bumil kesayangan. Selamat menjalankan ibadah puasa. Mohon maaf lahir dan batin," tulis Bennu pada unggahan Syahrini.
Berita Terkait
-
Diduga Hamil, Aura Syahrini Saat Rayakan Idul Fitri Disorot: Makin ....
-
Rayakan Lebaran di Singapura, Syahrini Terciduk Sungkem di Lobi Hotel: Apartemennya Mana?
-
Bagi-Bagi Sembako Saat Hamil Tua, Etika Via Vallen Beda dari yang Lain
-
Sempat Dinyinyiri Pakai KW, Syahrini Ternyata Jadi Wanita ke-2 yang Punya Akses ke Ruang Rahasia di Gerai Hermes
-
Sempat Keguguran, Patricia Gouw Umumkan Kehamilan Anak Pertama
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Kontras Tanggapan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Soal Hoaks Cerai
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
-
Citra Scholastika Puluhan Tahun Alami Skoliosis, Ungkap Penyembuhan Selain Operasi
-
Tiket Normal The Founder5 II Resmi Dibuka! Siap-Siap untuk Tawa yang Lebih Gila dan Savage!
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Tom Cruise Raih Penghargaan Oscar Kehormatan, Kenang Perjalanan Panjang di Dunia Film
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!