Suara.com - Alyssa Soebandono saat ini sedang hamil anak ketiga. Terkini, Istri Dude Harlino tersebut sudah memasuki bulan persalinan.
Jika sesuai rencana, Alyssa Soebandono akan melahirkan antara 27 April hingga 1 Mei 2024. Namun Dude Harlino menuturkan, belum ada tanggal pasti terkait persalinan sang istri.
"Tanggal pastinya melihat konsultasi terakhir. Bisa berubah juga karena tergantung kondisinya," kata Dude Harlino ditemui di rumahnya kawasan Tebet, Jakarta Selatan belum lama ini.
Terkait kehamilan Alyssa Soebandono, Dude Harlino menuturkan kondisinya berbeda dari yang sebelumnya. Sebab bisa dibilang, anak ketiga ini lumayan berat bagi sang istri.
"Sebulan lalu, Icha sempat bedrest. Bisa dibilang, yang ini beda. Ya dari mual hingga berat janinnya," terang Dude Harlino.
"Ini lebih berat dari abang-abangnya, jadi mengakibatkan pergerakan Icha terbatas," imbuhnya.
BACA JUGA: 5 Artis Hamil di Ramadan Tahun 2024, Ada yang Tetap Pede Berpuasa
Bahkan pernah satu waktu, Alyssa Soebandono mengalami asam lambung. Sebagai suami, Dude Harlino tak tega melihat istrinya kesakitan.
"Saya nggak bisa bayangin beratnya Icha gimana. Apalagi ART pulang semua karena lebaran, jadi saya bagian jaga anak-anak," kata Dude Harlino.
BACA JUGA: Hamil Lagi Setelah Keguguran, Ini Pesan Dude Harlino ke Alyssa Soebandono
Dude Harlino menjadi suami siaga untuk Alyssa Soebandono. Dirinya lah yang mempersiapkan segala keperluan anak-anak hingga persalinan sang istri.
"Saya siapin tenaga. Termasuk saat lahiran nanti, sudah disiapkan segala macamnya," pungkas Dude Harlino.
Berita Terkait
-
Dude Harlino Jaga Ketat Alyssa Soebandono yang Usia Kehamilannya Makin Besar
-
Dude Harlino Ungkap Jenis Kelamin Anak Ketiganya dengan Alyssa Soebandono
-
Dulu Membenci, Baim Wong Jadi Kagum karena Melihat Sifat Terpuji Dude Harlino
-
Dikalahkan di Ajang Penghargaan, Baim Wong Benci Dude Harlino
-
Alyssa Soebandono Hamil Anak Perempuan, Reaksi Kedua Anak Lelakinya Bikin Meleleh
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi