Suara.com - Nikita Mirzani mulai membongkar kembali tabiat mantan kekasihnya, Rizky Irmansyah ketika melakukan live Instagram.
Pada live Instagramnya tersebut, Nikita Mirzani mempersilakan Rizky Irmansyah untuk menjalin hubungan dengan seorang pemandu karaoke, bila memang perempuan itu seleranya.
"Ya pilihannya dia mau sama LC karaoke ya monggo," kata Nikita Mirzani dalam live Instagramnya tersebut dilansir dari @lambe__danu, Kamis (18/4/2024).
Alih-alih berusaha merebut kembali kekasihnya, Nikita Mirzani yang merasa dirinya seorang perempuan baik-baik lebih memilih untuk mundur dan mengakhiri hubungannya dengan Rizky Irmansyah.
Nikita Mirzani mengaku dirinya tak ingin ambil pusing bersaing dengan seorang pemandu karaoke, sehingga lebih baik mengakhiri hubungan asmara mereka.
BACA JUGA: Nikita Mirzani Mau Maafkan Lolly, Tapi Sang Putri Bikin Kecewa saat Tiba di Indonesia
"Ya berarti kita yang perempuan baik-baik ya mundur. Gitu aja, sekarang apa-apa jangan dipusingin say," ujar Nikita Mirzani.
Sayangnya, Nikita Mirzani itu justru membuat netizen semakin geram. Karena, mereka menilai janda 3 anak itu kembali mengeluarkan kebiasaannya yang suka mengumbar aib pasangannya setelah berpisah.
Di sisi lain, ada pula netizen yang tak percaya dengan pernyataannya dan heran dengan Nikita Mirzani yang menyatakan dirinya sendiri perempuan baik-baik.
"Mana ada orang baik yang ngaku dirinya baik," kata @d_mhs**.
"Tebar fitnah terus sampai yang dituduh jatuh hidupnya tapi yakin deh justru ini orang yang bakalan tambah riweh hidupnya," kata @rovie26***.
"Dulu waktu live ada yang ngomong gini 'kalau belum nikah itu namanya bukan selingkuh tapi proses mencari yang terbaik'," kata @dinda***.
"Serem kalau punya hubungan sama dia ini, siap diobrak-abrik semuanya sama dia," kata @cemilan_bunda***.
Sebelumnya, Nikita Mirzani sempat membuat Instagram story bahwa dirinya merasa banyak orang salah paham dengan curhatannya soal Rizky Irmansyah yang melakukan kekerasan fisik dan mental.
Berita Terkait
-
Putus dari Nikita Mirzani, Beredar Foto Diduga Rizky Irmansyah dengan Perempuan Lain
-
Tak Hanya Nikita Mirzani, Rizky Irmansyah Disebut Kasari Mantan Kekasih yang Lain
-
Afnan Feby Dihujat Usai Dituding Jadi Selingkuhan Rizky Irmansyah
-
Keluarga Suami Pegang Lencana Kehormatan, Nama Ayu Dewi Malah Terseret Korupsi Harvey Moeis
-
Bukan Ayu Dewi, Artis Inisial A Diduga Terlibat Kasus Korupsi Suami Sandra Dewi Ternyata Sudah Bercerai?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin