Suara.com - Kisah hidup Nabila Yoestino yang dibagikan melalui TikTok belakangan jadi viral. Nabila bercerita tentang keluarganya yang satu per satu meninggalkannya.
Potret ayah Nabila Yoestino yang mirip dengan Rano Karno, pemeran Si Doel, membuat warganet penasaran tentang hubungan mereka.
Nabila Yoestino lantas mengungkap bahwa Rano Karno serta Suti Karno yang berperan sebagai Atun adalah adik-adik dari almarhum ayahnya.
Seperti apa perjalanan hidup Nabila Yoestino yang memilukan dan jadi viral itu? Simak selengkapnya melalui profil Nabila Yoestino berikut ini.
1. Biodata Nabila Yoestino
Nabila Yoestino Tino Karno merupakan anak bungsu dari Tino Karno yang lahir pada 9 Mei 1992. Saat ini Nabila berstatus sebagai istri Yuda Gustian.
Nabila Yoestino juga ibu dari seorang putra. Bayi laki-laki bernama Juan Danendra Andana dilahirkan Nabila pada April 2020.
Meski tak setenar nama Rano Karno yang kini masih eksis, Tino Karno ayah Nabila Yoestino juga seorang aktor dengan lebih dari 30 judul film telah dibintanginya.
Tino Karno berperan sebagai Safe'i dalam film Si Doel Anak Betawi yang rilis tahun 1973. Di sinetron "Si Doel Anak Sekolahan" pun, Tino berperan sebagai Safe'i sekaligus bekerja di belakang layar sebagai Pimpinan Produksi.
Baca Juga: Airin dan Rano Karno Berebut Tiket Bakal Calon Gubernur Banten dari PDI Perjuangan
Tino Karno merupakan anak kedua dari enam bersaudara. Suami Endang Yoestina tersebut meninggal dunia pada 3 Januari 2001 di usia 41 tahun.
2. Perjalanan Karier Nabila Yoestino
Nabila Yoestino merupakan seorang koki. Melalui bio akun Instagram @nabilaystno, Nabila mengungkap bahwa dirinya merupakan koki di balik tiga restoran ternama.
Nabila Yoestino ternyata 'mastermind' dari restoran Acta Brasserie di Senayan Avenue, Fujin Teppanyaki & Japanese Whisky di kawasan Senopati, dan usaha Aloonabs miliknya yang saat ini masih ditutup untuk sementara waktu.
Melalui akun TikTok @nabilaystno yang punya 68 ribu followers, Nabila Yoestino kerap membagikan tips membuat kue dan kegiatan sehari-harinya sebagai koki spesialis kue atau dessert.
Pada KTT ASEAN ke-43 Jakarta tahun 2023 lalu, Nabila Yoestino rupanya ikut berperan sebagai koki yang menyiapkan hidangan, khususnya kue. Pasalnya Nabila tergabung dalam Pastry Team.
Berita Terkait
-
Sosok Tino Karno, Aktor Senior Kakak Rano Karno yang Telah Pergi Tinggalkan Kisah Pilu untuk Sang Anak
-
Mencak-mencak Soal Program Makan Siang Gratis, Intip Warung Si Doel Milik Rano Karno
-
Habis Oneng Terbitlah Si Doel! Rano Karno Pakai Urat Kritik Program Makan Siang Gratis
-
Harta Ridwan Kamil dan 5 Bacalon Gubernur Jakarta: Siapa Paling Miskin dan Banyak Utang?
-
Arief R Wismansyah Bicara Kemungkinan Dipinang Rano Karno Hingga Iti Octavia Jayabaya di Pilgub Banten
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Reza Arap Janji Wujudkan Impian Lula Lahfah: Enggak Ada Waktu Sedih
-
'Capek Banget!' Deddy Mizwar Isyaratkan Mundur dari Para Pencari Tuhan setelah 25 Tahun
-
Lama Tak Terdengar, Hana Eks Gugudan Jalani Profesi Baru sebagai Pramugari
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta
-
Sentuhan Folk dan Sastra: Judika Hidupkan Puisi Melinda E Lewat Single 'Terpikat Pada Cinta'
-
Profil Shandy Logay, Kreator Konten Lakukan Child Grooming Berkedok Konten Kini Dipenjara
-
Lomon Jadikan Son Heung Min dan Zlatan Ibrahimovic sebagai Inspirasi di Drakor No Tail To Tell
-
Program Ramadan SCTV 2026: Sajian Religi Ikonik hingga Aksi Berbagi Baim Wong
-
Jangan Tonton Film Surat untuk Masa Mudaku Tanpa Persiapan, Ini Alasannya
-
Review Send Help: Ketika Bos Berkuasa Dipaksa Tunduk di Alam Liar, Sadis tapi Menghibur