Suara.com - Nagita Slavina dikabarkan tengah hamil anak ke-3 usai Rafathar keceplosan mengungkapnya. Raffi Ahmad yang dimintai klarifikasi tampak ragu menjawabnya.
"Aduh, udah doain aja doain," kata Raffi Ahmad menjawab dikonfirmasi Irfan Hakim dalam tayangan FYP Trans7, Selasa (16/7/2024).
Irfan menduga, kehamilan Nagita kali ini buah dari doa pasangan suami istri itu saat pergi haji beberapa waktu lalu. Hal itu pun tak dibantah Raffi Ahmad.
"Ini katanya ikhtiar dan doa pas haji kemarin ya?," tanya Irfan Hakim.
"Iya kita kan udah berusaha. Kita berdua. Udah lah ntar aja ngobrolnya jangan pas lagi live," sahut Raffi Ahmad.
Tak menyerah, Irfan Hakim masih mengorek informasi soal kehamilan ketiga Nagita Slavina. Jawaban Raffi Ahmad pun mengisyaratkan istrinya memang sedang hamil.
"Eh Ngidam apa?," tanya Irfan Hakim.
"Ya...sekarang sih, eh udah lah nanti aja," kata Raffi.
"Sekarang sih, berarti..," timpal Mpok Alpa, rekan Irfan Hakim memandu acara.
Baca Juga: Anak Angkat Nagita Slavina Pakai Bando bak Princess, Harganya Bikin Meronta-ronta!
Kabar Nagita Slavina hamil anak ketiga ramai diperbincangkan usai sikap Rafathar tersorot kamera. Kala itu, Rafathar menyebut sang ibu tengah berbadan dua.
Entah keceplosan atau memang sengaja dan tidak tahu jika direkam, bocah delapan tahun ini menyebut ibunya hamil saat melihat hewan yang sedang mengandung. "Mama hamil juga," ucap Rafathar.
Saat ditanya kembali oleh timnya, Rafathar kemudian mencium dan mengelus perut Nagita.
"Apa Aa?" tanya timnya.
"Mama hamil kan," imbuh Rafathar sambil mengelus dan mencium perut Nagita.
Nagita Slavina yang melihat sikap putranya hanya bisa tersenyum tanpa mengatakan apapun. Diketahui, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad sudah dikaruniai dua orang anak laki-laki yakni Rafathar Malik Ahmad dan Rayyanza Malik Ahmad.
Berita Terkait
-
Seperti Ditutup-Tutupi, Raffi Ahmad Respons Rumor Kehamilan Nagita Slavina
-
Rieta Amilia Launching Produk Skincare, Keberadaan Raffi Ahmad Jadi Perdebatan: Enggak Datang?
-
Wajah Nicky Tirta Memerah Ditanya Soal Nikita Mirzani, Ada Apa Nih?
-
Dapat Kode Langsung dari Raffi Ahmad Soal Kehamilan ke-3 Nagita Slavina, Irfan Hakim Histeris: Cuma Gue yang Tahu
-
Terlanjur Dibongkar Rafathar, Raffi Ahmad Cengar-cengir Ditanya Kebenaran Nagita Slavina Hamil Anak ke-3
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat