Suara.com - Penyanyi asal Korea Selatan, Yugyeom bersiap kembali ke Indonesia. Kali ini, dia bakal menggelar konser solo untuk pertama kalinya di Tanah Air.
Hal ini terungkap dalam postingan Three Angles Production di Instagram belum lama ini.
Sang promotor mengatakan bahwa konser member GOT7 itu rencananya akan diadakan pada November mendatang di Balai Sarbini, Jakarta.
“YUGYEOM akan kembali ke Indonesia pada 16 November 2024 untuk YUGYEOM TOUR [TRUSTY] 2024 IN JAKARTA,” tulisnya sebagai caption.
“Bersiaplah untuk bersorak sekeras-kerasnya, Indo Ahgases,” sambungnya lagi.
Untuk harga tiketnya sendiri cuma terbagi menjadi tiga kategori. Kategori termurah ada Cat 2 yang dibanderol Rp 1,4 juta.
Lalu disusul Cat 1 yang harganya Rp 1.850.000. Sedangkan termahal ada VIP dengan harga Rp 2.850.000.
Jika tidak ada halangan, penjualan tiket konser Yugyeom ini akan dibuka akhir bulan ini.
“Tiket akan tersedia pada 31 Agustus 2024 pukul 12:00 melalui @tapyourtickets,” tutur Three Angles Production.
Baca Juga: Penampakan Topeng Baru Basis Slipknot, Terinspirasi Patung Kuno Italia
“Sampai jumpa di sana,” imbuhnya mengakhiri.
Seperti diketahui, Yugyeom bersama GOT7 sudah berkali-kali ke Indonesia untuk mengadakan konser. Hanya saja, ini menjadi konser solo perdana member temuda GOT7 tersebut.
Berita Terkait
-
Bungkam Tudingan Rusak Moral Anak Muda, Viral Video Duta dan Penonton Salat Berjamaah Sebelum Konser SO7
-
Penuhi Janji Konser Solo Perdana di Jakarta Sang Vocal Goddess Hadirkan "Ailee, I AM: HERE Live in Jakarta"
-
Siap-Siap! Kim Jaejoong Bakal Gelar Konser Solo di ICE BSD
-
Tiket Presale Global Official Fanclub Untuk Konser ZEROBASEONE di Indonesia Sold Out
-
Kesal Penonton Sibuk dengan Ponsel, Randy Blythe Vokalis Lamb of God Punya Rencana Nyeleneh
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Tolak Merger dengan Grab, Investor Kakap GoTo Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
Terkini
-
Joko Anwar Bahas Trik Produser Film Lempar Naskah ke X, Strategi Cerdas atau Sekadar Teori?
-
Kenapa Film Indonesia Belum Bisa Mendunia Seperti Korea? Joko Anwar Punya Jawabannya
-
Azizah Salsha Cerai, Andre Rosiade Singgung Karier Kakak dan Ipar Pratama Arhan di Padang
-
Reza Rahadian Terlibat Film Keadilan (The Verdict), Cerita Tentang Hukum dan Korupsi
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Cerita Sukses The Lantis Masuk Nominasi Indonesian Music Awards 2025 Berkat Viral di TikTok
-
Azizah Salsha Kena Cancel Culture Usai Cerai dari Pratama Arhan, Andre Rosiade: Dosanya Apa Sih?
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Curhat Prilly Latuconsina Akting di Depan Omara Esteghlal Demi Jaga Rahasia FFI 2025
-
Kini Cerai, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha atas Kemauan Sendiri: Saya Hanya Fasilitasi