Suara.com - Mayang Lucyana Fitri dan Fujianti Utami Putri alias Fuji sama-sama memiliki riwayat menyantuni anak yatim. Meski begitu, keduanya diketahui mengenakan busana yang berbeda ketika berinteraksi dengan anak yatim.
Seperti diketahui, busana Fuji saat berkunjung ke panti asuham dalam rangka menyantuni anak-anak yatim sempat menuai kritik pedas dari beberapa kalangan warganet.
Ditilik pada Senin (19/8/2024), berikut adalah perbandingan busana Fuji dengan Mayang ketika berinteraksi dengan anak-anak yatim.
Fujianti Utami Putri
Mantan pacar Thariq Halilintar itu diketahui berkunjung ke panti asuhan Daarul Berkah Rahman yang terletak di kawasan Jagaraksa, Jakarta Selatan pada Kamis (15/8/2024).
Berdasarkan pantauan, anak bungsu Haji Faisal dan Dewi Zuhriati tersebut membagi-bagikan sejumlah mainan dan uang kepada para ana yatim yang tinggal di panti asuhan tersebut.
Selama berkunjung ke panti asuhan, Fuji mengenakan busana santai berupa kaos T-shirt hitam dan celana panjang. Meski terbilang sopan, busana adik ipar mendiang Vanessa Angel itu ramai dikritik oleh sejumlah kalangan warganet.
Mayang Lucyana Fitri
Sementara itu, Mayang Lucyana Fitri diketahui pernah berinteraksi dengan anak-anak yatim dalam acara pengajian Vanessa Angel beberapa tahun lalu.
Baca Juga: Sikap Tegas Fuji ke Gala Sky Didukung Netizen: Jiwanya Udah Kayak Emak-emak
Selepas agenda pengajian berakhir, Mayang Lucyana Fitri dan Doddy Sudrajat terpantau membagi-bagikan uang kepada para anak yatim yang hadir.
Ketika berinteraksi denga anak-anak yatim, adik kandung mendiang Vanessa Angel itu terpantau memakai busana cokelat dan menutupi sebagian kepalanya dengan kain selendang. Pakaian Mayang lebih terlihat formal ketimbang Fuji.
Berita Terkait
-
Kriteria Calon Suami Fuji dari Haji Faisal: Tidak Boleh Kekurangan
-
Kalau Gala Ingin Berikan Barang Peninggalan Vanessa Angel ke Doddy Sudrajat, Haji Faisal Pasrah
-
Beda Wajah Asli Aaliyah Massaid vs Fuji di Kamera Fans, Penampilannya Jadi Omongan
-
Penghasilan YouTube Atta Halilintar Turun Drastis: Selisih 40 Jutaan di Agustus 2024, Efek "Sentil" Fuji?
-
Sikap Tegas Fuji ke Gala Sky Didukung Netizen: Jiwanya Udah Kayak Emak-emak
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV