Suara.com - Selebgram Emy Aghnia Punjabi belakangan ini dikecam warganet lantaran menjadikan kasus sensitif, yakni penganiayaan anaknya oleh sang pengasuh, dijadikan konten di TikTok.
Aghnia Punjabi rupanya ingin meramaikan sebuah tren. Sayangnya, ia malah memilih kasus penganiayaan anaknya yang dijadikan perbandingan.
"Rezeki lancar, anak disiksa. Rezeki lancar, anak disiksa," bunyi konten Aghnia Punjabi.
Mengetahui kecaman dari publik tersebut, Aghnia Punjabi pun meminta maaf melalui Instagram Story-nya.
"Assalamualaikum wr.wb. Saya memohon maaf kepada semua yang sudah melihat konten saya yang sedang ramai dibicarakan. Dengan segala kerendahan hati saya, saya salah, konten tersebut tidak pantas untuk dibuat," tulisnya, dikutip pada Selasa (24/9/2024).
Ibu dari dua anak itu menduga tren yang diikutinya membahas dua hal terbaik dan terburuk dalam hidupnya.
"Di mana saya mengira tren tersebut adalah hal terbaik dalam hidupmu vs hal terburuk dalam hidupmu. Tentunya hal itu juga tidak bisa dibenarkan," sambungnya.
"Maka sekali lagi dengan kerendahan hati saya atas segala kesalahan saya, saya memohon maaf yang sebesar-besarnya. Saya akan tetap berusaha dan selalu belajar menjadi ibu terbaik untuk anak-anak saya," lanjutnya.
Selain meminta maaf, Aghnia Punjabi juga berterima kasih atas teguran yang telah diberikan untuk dirinya.
"Mbania mau mengucapkan terima kasih banyak atas semua yang sudah peduli dan mengingatkan. Dengan ini saya bisa sangat belajar. Terima kasih semuanya, mohon maaf sekali lagi," tandasnya.
Kini, Aghnia Punjabi sudah menghapus konten TikTok yang menuai kritik tersebut.
Berita Terkait
-
Disentil Reza Arap Pansos, Sandiaga Uno Kini Ditantang Terbangkan IShowSpeed ke Papua
-
El Rumi Tak Rela Thariq Halilintar Nempel Pipi Syifa Hadju, Reaksinya Diomongin
-
Pesan Keras Sule untuk Penyebar Isu Mahalini Selingkuh: Kamu Tidak Punya Bukti Kuat...
-
Asyik! BOYNEXTDOOR Bakal Gelar Konser di Jakarta Tahun Depan
-
Ditipu Rp900 Juta, Selebgram Emy Aghnia Sakit Hati Pelaku Masih Berkeliaran Foya-Foya
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul