Suara.com - Kimberly Ryder kini menyesal sempat tak mau mendengarkan keluarganya yang melarang dia menikah dengan Edward Akbar pada 2018 lalu.
Bahkan, ibu Kimberly Ryder, Irvina Zainal sempat tak memberikan restu putrinya menerima lamaran Edward Akbar.
"Semuanya, akhirnya papaku, adikku, mamaku, kesal sama aku (karena memutuskan menikah dengan Edward Akbar). Ya sudah, gara-gara cinta," kata Kimberly usai sidang cerainya dengan Edward Akbar di Pengadilan Agama Jakarta Pusat, Rabu (16/10/2024).
Kini, Kim, sapaannya harus menelan pil pahit soal kenyataan rumah tangganya. Sang aktris mengalami tindak kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dan harus bercerai.
Perempuan 31 tahun tersebut mengaku menyesal tak mendengarkan perkataan ibunya dulu.
"Makanya buat perempuan di rumah jangan cuma mau makan cinta, jangan mau cuma dikasih cinta doang sama pacarnya atau sama siapapun itu. Harus ngelihat itu semua, dengarin ibumu lah," ucap Kimberly.
Adapun Irvina Zainal membeberkan alasannya sempat tak merestui hubungan Kimberly Ryder dan Edward Akbar. Saat itu Irvina tak yakin Kimberly menikahi Edward yang belum lama dia kenal.
"Sebetulnya gimana ya, memang kaget gitu, dia (Kimberly) mau kawin, 'hah, perasaan baru kenal' gitu. Terus sudah gitu, benar-benar nggak setuju gitu," ungkap Irvina.
Sebagai informasi, Kimberly Ryder melayangkan gugatan cerai terhadap Edward Akbar pada 12 Juli 2024 lalu. Setelah menjalani beberapa kali sidang mediasi, Kimberly bersikeras melanjutkan perceraiannya.
Baca Juga: Ibu Kimberly Ryder Skakmat Edward Akbar: Jangan Cari Masalah, Mending Cari Kerja Nafkahin Cucu Gue
Di sidang cerai juga terungkap, salah satu alasan Kimberly Ryder bersikeras bercerai adalah karena tindak KDRT yang dia dapatkan dari Edward Akbar selama menikah.
Kekinian, masalah makin panas usai Edward Akbar membuat aduan ke KPAI soal dugaan kekerasan pada anak yang dilakukan Kimberly Ryder.
Sebagai balasan, Kimberly Ryder juga melaporkan Edward Akbar ke Komnas Perempuan atas dugaan tindak KDRT yang dia dapat selama menikah.
Berita Terkait
-
Edward Akbar Bantah Sekap Kimberly Ryder dan Anak-anak: Kebohongan Luar Biasa
-
Dari Awal Sudah Ragu, Ibu Kimberly Ryder Tak Izinkan Anaknya Dinikahi Edward Akbar
-
Natasha Ryder Jadi Saksi di Sidang Cerai Sang Kakak, Beri Keterangan Saat Kimberly Ryder Di-KDRT Edward Akbar
-
Edward Akbar Pernah Sekap Kimberly Ryder dan Anak-anaknya di Rumah Usai Jatuhkan Talak
-
Sengaja Rekam Saat Ditalak Suami, Kimberly Ryder Malah Kena Tampar Edward Akbar
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan
-
Cerita Atta Halilintar Di-DM Carles Puyol Hingga Gerard Pique, Tiba-Tiba Nongol di Jakarta
-
Musisi Papan Atas Bersatu di IMUST 2025, Rumuskan Arah Baru Industri Musik Nasional
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah
-
Momen Kocak Carmen Hearts2Hearts Order Nasi Padang dari Korea Lewat Fancall Bareng Penggemar