Suara.com - Setelah berlalunya pandemi Covid-19, dunia hiburan khususnya di bidang musik kembali menggeliat. Konser-konser besar hingga pertunjukkan di dalam gedung kini kembali ramai didatangi pengunjung.
Salah satu tempat hiburan yang kembali rutin menampilkan sajian musik dengan musisi ternama adalah New Club 36. Merayakan ulang tahun ke-21, klub ini pun menampilkan sejumlah artis ternama.
Deretan musisi yang memeriahkan acara tersebut di antaranya Band Ungu, Judika, Sammy Simorangkir, dan sejumlah DJ ternama yakni Katty Butterfly, Putri Una, Herjunot Ali, Duo Mister Aloy dan DJayJax alias DNA, Bobby Suryadi, Vicky Nitinegoro dan lainnya.
21st anniversary New Club 36 digelar dari 6 hingga 13 November 2024. Setelah para bintang tamu telah tampil pada 6-9 November yaitu DJ Herjunot Ali, Momo, DJ Putri Una dan Sammy Simorangkir, acara sempat rehat pada 10 November.
Sehari kemudian tepatnya 11 November 2024, selebrasi kembali berlanjut. Giliran band Ungu yang beranggotakan Pasha, Enda, Onci, Makki dan Rowman membawakan lagu lagu andalan. Sepanjang penampilan Ungu di atas panggung, pengunjung yang memenuhi area depan, tidak hentinya menyanyi bersama.
Selanjutnya pada 12 November, DJ Booth kembali diisi oleh penampilan DJ dan kali ini adalah Katty Butterfly. DJ asal Thailand ini tampil menghibur dan tampak sangat paham dengan keinginan pengunjung.
Sebagai puncak dari rangkaian acara adalah penampilan Judika. Jebolan Indonesian Idol tampil sempurna dengan lagu-lagu hitsnya seperti "Sampai Akhir", "Sampai Kau Jadi Milikku", "Jikalau Kau Cinta", "Mama Papa Larang", "Aku Yang Tersakiti", "Putus Atau Terus", "Bagaimana Kalau Aku Tidak Baik Baik Saja", dan "Cinta Karena Cinta".
"Visual, lighting dan soundnya jadi lebih keren. Acaranya rame dan seru banget, salut sama antusias pengunjungnya yang ikut nyanyi bareng dari awal sampai akhir. Terima kasih New Club 36, senang bisa tampil di acara ini," ucap Judika.
Kemeriahan akan terus digelar dan berikutnya, sudah ada beberapa nama yang akan tampil, dari mulai Duo Mister Aloy dan DJayJax alias DNA, Bobby Suryadi, Putri Una, Vicky Nitinegoro alias DJ Volt, DJ Panda, hingga DJ Tomsky. Selain DJ, juga akan tampil penyanyi atau band, seperti Anji Manji.
Baca Juga: Jendela Krisis Iklim Lewat Musik, Album Sonic/Panic Vol. 2 Resmi Dirilis di Ubud, Bali
Berita Terkait
-
Jendela Krisis Iklim Lewat Musik, Album Sonic/Panic Vol. 2 Resmi Dirilis di Ubud, Bali
-
Boney M 50th Anniversary Tour Siap Hidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Siap-siap War Ticket Symphonic Saga: Musik Ikonik dari Anime dan Game
-
Lama Vakum, Ressa Herlambang Hadirkan Single 'Sumpah Mati (Ku Mencintaimu)' Bareng Baliyanto
-
Maisha Kanna Rilis "Sejauhjauhjauhnya, Galau Mikirin Gebetan yang Kasih Mixed Signals
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
Terkini
-
Siapa FA? Dari Model Jadi Pengusaha, Diduga Terima Mobil Rp1 Miliar dari Anggota DPR Heri Gunawan
-
Bukan Bangkrut, Denada Buka Suara Soal Rumahnya yang Terbengkalai dan Mau Dijual
-
Adinda Thomas Refleksikan Perjuangan Perempuan dalam Pernikahan Lewat Film Sosok Ketiga: Lintrik
-
Steve Emmanuel Merasa Gagal Jadi Ayah hingga Takut Temui Anak
-
Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor Celine Evangelista sebelum Berhijab
-
Andi Soraya Ungkap Steve Emmanuel Sudah Bebas dari Penjara, Dapat Amnesti karena Alasan Kesehatan
-
Dari Rifky Balweel hingga Asri Welas, Deretan Bintang Meriahkan Film The Hostages Hero
-
Kasus Narkoba Bawa Ammar Zoni Ke Nusakambangan, Arie Untung: Koruptor Enggak Digituin!
-
Sinopsis If I Had Legs I'd Kick You: Drama Psikologis dengan Rating Nyaris Sempurna
-
Babak Baru Kasus Ridwan Kamil, Lisa Mariana Singgung Hasil Tes DNA dan Bukti Tambahan