Suara.com - Di tengah proses perceraian yang sedang bergulir, Paula Verhoeven dan Baim Wong terlihat bersama-sama menjemput anaknya sekolah.
Berdasarkan unggahan video akun TikTok @nicken_wijaya, Paula Verhoeven terlihat datang lebih dulu mengenakan busana muslim coklat.
Kemudian, disusul Baim Wong yang tiba mengenakan celana panjang loreng dan kaos hitam polos.
Keduanya pun terlihat sempat berbincang sekilas ketika menunggu anaknya keluar dari sekolahan.
Terdengar pula suara Baim Wong yang sempat mengajak istrinya berbicara mengenai anak mereka.
Namun, pasangan artis dan model ini terlihat berdiri berjauhan ketika menunggu anaknya keluar dari sekolah.
Bahkan, mereka terlihat berbincang dari jarak yang berjauhan di kala banyak orang berdiri di belakang mereka.
Selain itu, Paula Verhoeven juga terlihat jalan sendiri lebih dulu untuk memasuki sebuah ruangan di sekolah Kiano. Kemudian, disusul Baim Wong dengan jarak yang cukup jauh.
Sejumlah warganet pun beranggapan bahwa ibu 2 anak itu sudah berusaha untuk jaga jarak dari suaminya.
Baca Juga: Adu Koleksi Tas Vanessa Nabila dan Clara Wirianda, Sama-Sama Diisukan Jadi Simpanan Pejabat
"Sekarang Paula kelihatan jaga jarak atau menjauh dari Baim, malah Baim yang kejar-kejar Paula," kata @aditya**.
"Good job Paula, senyumin sama kasih angguk aja jantan seperti itu," ujar @aisyah**.
"Kayaknya kak Paula males banget lihat Baim," tambah @tyagustya**.
"Sekarang kuatan Paula auranya, Baim ngintil," sambung @dinlatan**.
Berita Terkait
-
Istri Piet Pagau Meninggal Dunia, Keluarga Raffi Ahmad Berduka
-
Diajak Kementerian Promosi Petani Milenial, Raffi Ahmad Ditodong: LHKPN Dulu Baru Ngomong
-
Beda Kelas Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting saat Bantu UMKM: Ada yang Mendadak Muncul di Live
-
Sama dengan Anak Sultan Andara, Segini Uang yang Dikeluarkan Baim Wong untuk Sekolah Anak
-
Tinggal Bersama Baim Wong, Kiano Didoakan Netizen Miliki Jiwa Seperti Paula Verhoeven
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Massive Music Hadirkan Solusi Musik untuk Sineas di JAFF Market: Lebih Cepat dan Akurat!
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi
-
Mengenal Rehan Mubarak, 'Prince Mateen versi Indonesia' Calon Suami Dara Arafah
-
Natta Reza Dikira Pria Beristri yang Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Dari Lapangan Benteng hingga Gang Sempit: Inilah Cara Soundrenaline Ubah Medan Jadi Kanvas Kreatif
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern