Suara.com - Anak Daus Mini, Ivander Haykal atau akrab disapa Ical, menambah panjang daftar orang yang memparodikan Agus Buntung. Agus adalah pria difabel yang kini jadi tersangka kasus pelecehan seksual.
Dari unggahan yang beredar, Ical tampak meniru penampilan Agus Buntung. Dia memasukan kedua tangannya ke dalam baju sehingga tidak terlihat.
"Fisik bisa diubah, materi bisa dicari," kata Ical.
Dalam video tersebut, Ical juga melempar kata-kata mutiara layaknya Agus Buntung.
"Tapi yang setia, tidak akan datang dua kali. Agus nih, bos. Tamplik dong," ujar Ical.
Cuplikan unggahan video Ical anak Daus Mini memmparodikan fisik Agus Buntung ini viral hingga menyebar luas ke sejumlah akun gosip.
"Inilah Babang Ical anak Daus Mini yang parodikan Agus," tulis akun @rumpi_gosip, ditilik pada Senin (23/12/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar beragam. Sebagian netizen mengkritik gaya bercanda Ical.
"Gitu kok lucu? Bapakmu coba gituin, parodi Daus Mini," tulis seorang netizen.
"Astaghfirullah. Banyak-banyak bersyukur saja dek," ucap netizen lain.
"Takut banget kalau mengejek-ejek orang cacat karena kita tidak tahu ke depannya kayak apa. Bukan membela, tapi orang cacat nggak pantas untuk diejek," ujar netizen lainnya.
Untuk informasi tambahan, Ical sebelumnya sempat mencurahkan isi hatinya ketika di-bully karena kekurangan fisik Daus Mini.
"Ya sakit hati. Yang ngata-ngatain kakak kelas waktu SD," kata Ical dalam acara talkshow 'Rumpi' pada Sabtu (9/11/2024).
Berita Terkait
-
Cerita Korban Agus Buntung : Ikuti Sampai ke Kamar Kos Dan Minta Lakukan Hal Memalukan
-
Agus Buntung Rekonstruksi Adegan, Komentar Netizen TikTok Bikin Pengguna X Miris
-
Mengenal Manipulasi Emosi: Taktik Licik Agus Buntung Lakukan Pelecehan Seksual Pada Belasan Perempuan
-
7 Fakta Mandi Suci: Modus Pelecehan Seksual Agus Buntung yang Mencekam
-
Melotot saat Jalani Rekonstruksi, Ekspresi Marah Agus 'Buntung' Malah Bikin Ngakak: 'Awas Gue Tandai Lu'
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta