Suara.com - Tersangka I Wayan Agus Suartama (22) alias Agus Buntung telah melakukan rekonstruksi kasus pelecehan seksual pada Rabu (11/12/2024) lalu. Video rekonstruksi itu viral di media sosial terutama TikTok.
Sebuah tangkapan layar memperlihatkan respons beberapa netizen TikTok yang cukup berbeda. Sebagai informasi, Agus Buntung kerap dicemooh netizen mengingat ia dianggap manipulatif untuk memanfaatkan wanita.
Meski begitu, netizen TikTok justru berpendapat bahwa Agus mempunyai wajah ganteng. Tak sedikit yang merasa terpesona oleh Agus.
"Tapi lama-lama dilihat ganteng juga Si Agus," tulis pengguna TikTok @lai**n**ut*on. Ia menulis komentar tersebut pada video TikTok berjudul 'Pesona cowok nggak main tangan'.
Menanggapi komentar netizen TikTok yang viral, banyak pengguna X merasa miris. Gegara tingkahnya, momen Agus Buntung yang menengok saat rekonstruksi kerap dijadikan konten parodi oleh netizen.
Perlu diketahui, publik awalnya bersimpati serta tak percaya bahwa Agus melakukan pelecehan ke banyak wanita. Seiring berjalannya waktu, netizen justru berbalik menyerang Agus Buntung.
Pengakuan para korban serta beberapa video viral memperlihatkan aksi Agus saat diduga memanipulasi perempuan. Video curhatan I Wayan Agus Suartama alias Agus Buntung awalnya menuai perhatian positif dari netizen.
Publik awalnya merasa mustahil bagi Agus melakukan pelecehan seksual mengingat ia tak mempunyai kedua tangan. Penyelidikan dari Polda NTB beserta beberapa video viral membuat publik kini memandang Agus secara negatif.
Pihak kepolisian menyebutkan bahwa korban Agus Buntung mencapai belasan orang. Tersangka Agus beberapa kali mengajak perempuan ke homestay di Mataram yang diduga menjadi tempatnya melakukan pelecehan seksual. Tangkapan layar mengenai respons netizen TikTok terhadap Agus menuai beragam komentar dari netizen.
Baca Juga: Farhat Abbas Bongkar Fakta Baru! Damai Cuma Sama Densu, Kok Teh Novi Ikut-Ikutan?
"Yang bilang Agus ganteng pasti orang sama yang bilang Fufufafa ganteng," ungkap @ba*gt*y.
"Modelan begitu digilai orang gila gerombolan rahim anget," balas @je**ua*n.
"Miris lihat komennya, tapi jadi maklum karena itu netizen Tekotok," cuit @re**r*ma.
"Ini cuma konten apa beneran terpesona Agus buntung? Kalo beneran terpesona gila sih," komentar @my**eu*x.
Berita Terkait
-
Nikmati Insentif Gede, Trio BYD, Citroen dan Aion Akan Bangun Pabrik di Indonesia
-
Jokowi Berfoto dengan Konglomerat, Netizen Coba Tebak Arti Lukisannya
-
Sukabumi Trending di Medsos, Anak Bos Toko Roti Ngaku 'Kebal Hukum' Jadi Sebab
-
Kekayaan Nirwan Bakrie: Penampakan Rumah Mewahnya Viral, Luasnya Bikin Syok
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Tecno Spark Go 3 Resmi Meluncur di Indonesia, Andalkan Desain Tangguh, Baterai Jumbo, dan Fitur AI
-
Sisa Kuota Kini Bisa Hidup Lebih Lama: SIMPATI Resmi Hadirkan Fitur Akumulasi Kuota
-
33 Kode Redeem FC Mobile 31 Januari 2026 Terbaru Malam Ini, Banjir Gems dan Voucher TOTY
-
Galaxy AI Telah Ubah Cara Kita Tingkatkan Produktivitas dan Kreativitas
-
45 Kode Redeem FF 31 Januari 2026 Malam Ini, Ada Item Gorengan Kemeja PUBG Gratis
-
REDMI Note 15 Resmi Hadir di Indonesia, Usung Ketahanan Ekstra dan Performa Seimbang
-
Dari Transaksi Harian ke Perjalanan Global Lewat Integrasi Program Poin
-
Oppo A6t Series Resmi Debut di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo 7000mAh, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Siapa Saja Roster MPL ID Season 17? Intip Bocoran Pemain dan Jadwal Pertandingannya
-
realme P4 Power 5G Resmi Meluncur, Buka Era Baru Smartphone dengan Baterai 10.001mAh