Suara.com - Virgo Creative Entertainment selaku pihak promotor resmi merilis harga tiket konser penyanyi asal Hong Kong, Aaron Kwok.
Lewat postingan di Instagram, harga tiketnya terbagi menjadi tujuh kategori.
Di situ terungkap bahwa tiket termurah ada kategori Brown yang dibanderol Rp 1.880.000.
Lalu disusul Yellow dengan harga Rp 2.380.000, Cat 4 Rp 2.680.000 serta Cat 3 Rp 3.180.000.
Kemudian ada Cat 2 yang dijual senilai Rp 3.780.000 dan Cat 1 dengan harga Rp 4.680.000.
Sedangkan tiket termahal sendiri ada di kategori VIP. Harganya mencapai Rp 5.680.000.
Virgo Creative Entertainment pun membeberkan deretan keuntungan bagi para pemegang tiket VIP.
"Eksklusif lanyard dan ID VIP, poster bertanda tangan Aaron Kwok, akses khusus ke VIP Lounge," tulis sang promotor.
Tak cuma itu, pemilik tiket VIP juga akan mendapatkan makanan dan minuman yang disediakan khusus oleh pihak promotor.
Baca Juga: Konser Dewa 19 Ditunda, Ahmad Dhani Akui Rugi Miliaran Rupiah
Seperti diketahui, konser bertajuk 'Aaron Kwok Iconic World Tour 2025 Live in Jakarta' ini akan digelar pada 11 Januari 2025. Pertunjukkan ini bakal dihelat di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City sekira pukul 19.00 WIB.
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Tembak-Tembak Dor Dor Dor, Viral Usai Dinyayikan Emak-emak dari Lampung!
-
Siapa Susilawati? Emak-emak Viral Nyanyi Tembak-Tembak Dor Dor Do, Jokowi Ikut Goyang!
-
Aji Mumpung, Aldi Taher Titip Pesan ke Deddy Corbuzier saat Manggung di Konser Tahun Baru
-
Penampilan Rahmania Astrini di Acara Malam Tahun Baru Terhenti 2 Kali, Tunggu Bus Lewat dan Prabowo Datang
-
Antusias Nonton Tiara Andini hingga Tipe-X di Taman Mini, Ada Penonton dari Purwokerto hingga Padang
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah