Suara.com - Raut kebahagiaan terus dipancarkan Thariq Halilintar atas kehamilan istrinya, Aaliyah Massaid yang kini sudah masuk usia empat bulan.
Pasangan tersebut baru saja menggelar acara pengajian empat bulanan kehamilan Aaliyah Massaid pada Rabu (29/1/2025) yang mana bertepatan dengan hari ulang tahun Thariq Halilintar yang ke-26.
Bagi Thariq, kehadiran jabang bayi di dalam perut sang istri jadi hadiah ulang tahunnya yang terindah.
"Tadi pengajiannya berjalan lancar Alhamdulillah, untuk syukuran empat bulanan Aaliyah sama ulang tahun aku," kata Thariq Halilintar dalam video wawancara kanal YouTube Intens Investigasi, Rabu (29/1/2025).
"Senang banget tentunya, Alhamdulillah diberikan banyak berkah dari Tuhan. Suatu keberkahan tahun kemarin dikasih istri, tahun ini Alhamdulillah diberikan kabar gembira. Alhamdulillah ini (kehamilan Aaliyah) kado terbaik," ucapnya menyambung.
Adik Atta Halilintar tersebut juga mengungkap kebahagiaan orangtua dan mertuanya atas kabar gembira ini.
Bila mertuanya, Reza Artamevia senang akan dapat cucu pertama, ibu kandungnya, Geni Faruk bahagia karena akan ada bayi lagi di rumahnya setelah sekian lama.
"(Reaksi Reza Artamevia) senang, senang banget, alhamdulillah," ujar Thariq.
"(Reaksi Geni Faruk) senang banget, karena aku terbiasa di rumah itu ada anak baru terus dulu jadi kayak banyak adiknya. Mereka (adik-adik Thariq) merasa menyambut bukan keponakan, tapi saudara lagi, jadi mereka sangat excited," tambahnya.
Baca Juga: Aktivitas Tak Biasa Thariq Halilintar saat Aaliyah Massaid Hamil: Suami Tidak Bercerita...
Sebagaimana diketahui, kabar kehamilan Aaliyah Massaid diumumkan baru-baru ini. Pasangan tersebut bakal dikaruniai anak pertama usai tujuh bulan menikah.
Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar menikah pada 26 Juli 2024 lalu. Sempat diisukan hamil beberapa kali, namun gosip tersebut ternyata terbukti.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Hamil 4 Bulan, Thariq Halilintar Ungkap Permintaan Ngidam Istrinya
-
Doa Jelek Fuji Diungkit Kala Thariq Halilintar Bahagia Rayakan Ultah: Allah Maha Tahu
-
Aaliyah Massaid Sampai Kena Tegur, Benarkah Ibu Hamil Gak Boleh Gendong Balita? Ini Kata Bidan
-
Aaliyah Massaid Hamil, Kado Terindah Thariq Halilintar di Usia 26 Tahun
-
Aaliyah Massaid Didoakan Mertuanya Penuh Sukacita, Aurel Hermansyah Dikasihani
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Tolak Merger dengan Grab, Investor Kakap GoTo Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
Terkini
-
Joko Anwar Bahas Trik Produser Film Lempar Naskah ke X, Strategi Cerdas atau Sekadar Teori?
-
Kenapa Film Indonesia Belum Bisa Mendunia Seperti Korea? Joko Anwar Punya Jawabannya
-
Azizah Salsha Cerai, Andre Rosiade Singgung Karier Kakak dan Ipar Pratama Arhan di Padang
-
Reza Rahadian Terlibat Film Keadilan (The Verdict), Cerita Tentang Hukum dan Korupsi
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Cerita Sukses The Lantis Masuk Nominasi Indonesian Music Awards 2025 Berkat Viral di TikTok
-
Azizah Salsha Kena Cancel Culture Usai Cerai dari Pratama Arhan, Andre Rosiade: Dosanya Apa Sih?
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Curhat Prilly Latuconsina Akting di Depan Omara Esteghlal Demi Jaga Rahasia FFI 2025
-
Kini Cerai, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha atas Kemauan Sendiri: Saya Hanya Fasilitasi