Suara.com - Kabar terkini dari Dwi Citra Weni pengawai PT Timah yang dipecat karena menghina pekerja honorer. Tidak membutuhkan waktu lama bagi Weni untuk memiliki sumber pendapatan yang lain.
Dilansir dari unggahan terbaru di Instagram pada Jumat (7/2/2025), Weni disibukkan dengan aktivitasnya terbaru. Pada unggahan tersebut, Weni ternyata menyiapkan produk jamu.
Bahkan caption yang disertakan olehnya diduga menyindir warganet yang melemparkan hujatan ke dia belakangan ini.
"Sibuk buat jamu aku," tulis Weni. "Kalian sibuk aja ngurus gigi aku, slay," kata Weni menyambung.
Sindiran tidak berhenti pada keterangan caption yang ada. Ucapan yang tidak kalah menohok disampaikan kala Weni membungkus dan memberikan label pada satu per satu jamu yang akan dijual.
"Honorer budget pas-pasan tapi jiwa sosialita, ngantri berobat, (mending) kalian minum jamu nih," kata Weni dengan penuh percaya diri.
Weni kemudian menunjukkan seperti apa produk jamu yang dijual. Jamu tersebut ternyata dijual dalam bentuk pil mulai dari warna putih hingga gelap.
"Pokoknya jamu ibu suri, (bagi) yang honorer, ini sudah jadi ya. Kalian bisa dapatkan (produknya) di ...," ujar Weni masih dengan nada yang masih mengejek.
Bukannya merasa terpojokkan, warganet malah dibuat curiga oleh gelagat dari Weni tersebut. Bahkan banyak yang menyenggol BPOM untuk melakukan pemeriksaan atas produk jamu yang dijual oleh Weni.
Baca Juga: Jejak Digital Karyawati yang Hina Honorer Disorot, Kualitas PT Timah Dipertanyakan
"@bpom_ri cek produknya, kali aja mengandung ubur-ubur ikan lele," sindir salah satu warganet. "@bpom_ri amankan jamu ini?" kata warganet lain. "BPOM tolong periksa. Ini ilegal, gak ada izin," warganet lain menimpali.
Sisi lain, larangan dan peringatan untuk tidak membeli terpantau juga digaungkan oleh publik.
"Jangan ada yang beli," ujar salah satu warganet. "Jangan dibeli guys," komentar warganet lainnya menambahkan.
Berita Terkait
-
Dari Ejek Honorer Hingga Joget TikTok di Kantor, Akhirnya Weni Dipecat PT Timah
-
Nasib Karyawan PT Timah yang Hina Honorer, Kini Jualan Jamu usai Dipecat
-
Berapa Gaji Dwi Citra Weni Alias Wenny Myzon? Dikabarkan Telah Dipecat PT Timah
-
Resmi Dipecat PT Timah usai Hina Pegawai Honorer, Gelagat Weni saat Joget TikTok Dicurigai Netizen: Coba Dites Urine!
-
Awal Mula Kasus Wenny Myzon, Karyawan PT Timah yang Kini Dipecat Karena Kontennya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan