Suara.com - Mulan Jameela di tengah kesibukannya menjadi anggota DPR RI, dia tetap menjalankan kewajibannya sebagai ibu rumah tangga. Entah hanya sekadar konten untuk menghibur atau memang kebiasaannya seperti itu, penyanyi 45 tahun ini pamer video sedang bersih-bersih rumah.
Dalam video tersebut, Mulan Jameela membersihkan ruang keluarga sambil mendengarkan musik, meski endingnya kocak karena malah ketiduran.
Terlepas dari konten humor yang dibuatnya, beberapa warganet malah dibuat salah fokus dengan rumah Mulan Jameela. Ini karena dia tak seperti sedang di rumah suaminya, Ahmad Dhani yang sangat khas dengan gaya rumah klasiknya.
Hunian Mulan Jameela dalam video bergaya modern layaknya rumah gedong lainnya. Warganet pun mempertanyakan itu rumah siapa?
"Ini rumah siapa? Rumah Dani biasanya kayak rumah kuno," komentar warganet.
"Ini rumah di mana bun? Kaya beda sama rumah ayah dhani," kata warganget lain kepo.
"Di rumah yang mana itu teh?" ujar warganet lain tak kalah penasaran.
Warganet lain menduga kalau itu rumah Mulan Jameela yang lain. Ada yang menjelaskan kalau pelantun "Makhluk Tuhan Paling Sexy" ini juga sudah punya rumah mewah sebelum menikah dengan Ahmad Dhani.
Baca Juga: Ahmad Dhani Disemprot Lita Gading soal Naturalisasi: Otaknya Tuh di Antara Pusar...
"Mungkin rumah teh @mulanjameela1, karena dia juga punya rumah tak jauh dari rumah Pakde (Ahmad Dhani)," kata seorang warganet.
"Ya rumah teh @mulanjameela1 sendiri. Di pondok Indah juga persis seberangan sama studio legend dewa 19 / cafe resto," imbuh warganet lain.
"Rumah mulan sendiri, rumah Mbak Mulan banyak," komentar lainnya seolah tak terima idolannya dikira selama ini hanya ikut Ahmad Dhani tanpa punya rumah sendiri.
"Anda dari mana aja sih baru keluar goa kah, Mulan dari zaman Ratu juga udah punya rumah sendiri di Pondok Indah lagi," kata warganet lainnya.
Memang benar Mulan Jameela punya rumah pribadi sendiri selain rumah Ahmad Dhani. Dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negera (LHKPN) yang dilaporkan ke KPK, dia diketahui memiliki dua aset tanah dan bangunan di daerah Jakarta Selatan.
Dua aset tanah dan bangunan itu juga nilainya tak main-main yakni Rp15,95 miliar. Berikut ini rinciannya seperti di LHKPN. Pertama, tanah dan bangunan seluas 162 m2/206 m2 di Jakarta Selatan, hasil sendiri, senilai Rp7,7 miliar. Kedua, tanah dan bangunan seluas 196 m2/250 m2 di Jakarta Selatan, hasil sendiri, senilai Rp8,25 miliar.
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Disemprot Lita Gading soal Naturalisasi: Otaknya Tuh di Antara Pusar...
-
Disebut Ahmad Dhani Rajin Bayar Royalti Rp50 Juta Tiap Bulan, Ari Lasso: Dhani Kok Dipercaya
-
Agnez Mo Semprot Ahmad Dhani soal Usul Nikahkan Naturalisasi PSSI dengan Pribumi: Perempuan Bukan Barang
-
Dul Jaelani Kenang Kecelakaan Maut 2013, Belajar dari Semangat Anak Yatim
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Gagal Sebagai Suami Istri, Tapi Berhasil Bikin Dul Jaelani Taat Agama
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?