Suara.com - Ahmad Dhani menyoroti beberapa musisi yang menggugat Undang-undang Hak Cipta ke Mahkamah Konstitusi.
Salah satu yang disorot Ahamd Dhani soal permintaan Ariel NOAH bersama 28 musisi lainnya meminta Mahkamah Konstitusi (MK) membolehkan penyanyi membawakan lagu tanpa izin pencipta lagu, asalkan membayar royalti.
Bahkan permintaan tersebut tertuang dalam dokumen permohonan gugatan Undang-Undang Hak Cipta Nomor 28 Tahun 2014 ke Mahkamah Konstitusi (MK) yang diajukan 29 musisi tersebut sejak 7 Maret 2025.
Ahmad Dhani merespons dengan meng-capture pasal 9 Undang undang hak cipta yang diduga diminta untuk dihapus.
"Artinya meminta MK menghapus pasal berikut," tulis Ahmad Dhani di capture foto yang diunggah.
Dalam keterangan unggahan tersebut, Ahmad Dhani menilai para musisi yang menggugat Undang-undang Hak Cipta ke Mahkamah Konstitusi salah bergaul.
"Ini akibat salah pergaulan," tulis Ahmad Dhani.
Beberapa warganet pun lansung merespon unggahan tersebut. Mereka pun mendukung Ahmad Dhani yang menentang keinginan para musisi yang diduga menolak meminta izin saat ingin membawakan lagu yang mau dibawakan di atas panggung.
"Ini ngaco sih. Kok jadi kaya nggak ada adab. Kalau sistem pendistribusian dari LMKN sudah bagus, kalau belum bener gimana pencipta lagu?" tanya warganet.
Baca Juga: Ahmad Dhani Kembali Sindir Naturalisasi: Lihat 20 Tahun Lagi
"Piye toh Ariel ini, masak menyanyikan lagu orang tanpa meminta izin, su'ul adabnya di mana ini," tulis warganet.
"Yang mereka lupa, ini mereka gugat adalah undang undang hak cipta, Dimana pencipta karya cipta lain selain musik punya hak dalam UU tersebut, bagaimana dengan mereka, apakah nggak kepikiran sampai ke sana. UU HC ditujukan untuk seluruh pencipta dan memang pembatasan untuk pengguna. Biar penggunan tidak melewati batas," terang warganet.
"Enak banget ya pengennya nyanyi tapi lupa sama yg bikin lagunya, miris," komen warganet lainnya.
"Jadi ingat jaman p-project cover lagu Inggris jadi Indonesia mau di-launching eh izin pencipta lagunya nggak keluar. Akhirnya nggak jadi. Setuju sih," terang warganet lainnya.
Dalam dokumen permohonan yang diajukan 29 musisi, terdapat tujuh petitum yang diminta oleh Ariel cs terkait UU Hak Cipta.
Pertama, mereka mengabulkan permohonan untuk seluruhnya.
Berita Terkait
-
4 Poin Kegelisahan 29 Musisi Gugat UU Hak Cipta, Pertanyakan Penyanyi Wajib Izin ke Pencipta Lagu
-
Rayen Pono Berharap Ahmad Dhani Jadi Hero di Kasus Royalti Lagu: Tapi Jangan Tanggung
-
Ahmad Dhani Soroti Musisi Gugat Undang-Undang Hak Cipta ke MK: Saya Terharu!
-
Rayen Pono Sebut VISI dan AKSI Adalah Gerombolan, Ahmad Dhani: Ngomong Asal Nguap Aja
-
Disebut Ahmad Dhani Rajin Bayar Royalti Rp50 Juta Tiap Bulan, Ari Lasso: Dhani Kok Dipercaya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV