Kluivert juga mengungkap jika posisi awal Joey adalah bek kanan.
Namun ketika dilatih oleh Kluivert, Joey ditempatkan sebagai gelandang bertahan. Posisi itu nyatanya bisa dimainkan dengan luar biasa oleh Joey Pelupessy.
Bergabungnya Joey ke Timnas Indonesia juga jadi ajang reuni baginya dengan Kluivert.
4. Tampil Prima Walau Tak Lagi Muda
Usia Joey Pelupessy memang tak lagi muda yaitu 31 tahun tetapi performanya di lapangan sudah dibuktikan malam tadi. Bermain selama 90 menit, kontribusi dan performa Joey jelas luar biasa.
Lewat penampilannya yang prima tak berlebihan sepertinya jika menyebut umur Joey yang sudah kepala tiga hanyalah angka. Justru dengan usia yang matang Joey dapat langsung memberikan kontribusi untuk Garuda.
5. Berparas Tampan
Ketika berada di luar lapangan, penampilan Joey Pelupessy cenderung kasual. Gaya kasualnya ini membuat wajah tampannya semakin menonjol. Belum lagi, pemain bola kelahiran 15 Mei 1993 ini juga punya senyum menawan lho.
Suara.com - Joey yang matang sepertinya akan segera menjadi idola baru bagi kalangan pecinta bola Tanah Air. Apalagi laga debutnya juga apik dan manis dengan kemenangan Indonesia atas Bahrain.
Baca Juga: Dokter Tirta Sentil Pernyataan Andre Rosiade Ayah Azizah Salsha Soal Pemain Timnas Pura-pura Cedera
6. Sudah Sold Out
Pesona Joey Pelupessy yang membuat banyak fans kagum rupanya juga membuat wanita cantik bernama Marlies jatuh hati. Ya, Joey Pelupessy sudah sold out dan memiliki pasangan hidup yaitu Marlies.
Sebagai pasangan, Joey pun kerap menerima dukungan dari perempuan yang dicintainya itu. Keduanya juga sudah memiliki anak yang juga menjadi support system bagi Joey dalam kariernya sebagai pemain bola.
7. Sosok Family Man
Sama seperti permainan yang mengagumkan di lapangan, Joey Pelupessy juga sosok yang bikin kagum ketika ada di luar lapangan.
Sebab, Joey dikenal juga sebagai sosok family man seperti terlihat dari beberapa momen bersama keluarga yang diunggah di media sosial.
Berita Terkait
-
Koreografi Burung Garuda Raksasa di SUGBK Jadi Sorotan Media Luar Negeri
-
Ranking FIFA Timnas Indonesia usai Kalahkan Bahrain, Meroket Naik 7 Tangga ke 123 Dunia
-
Hasil Akhir Timnas Indonesia vs Bahrain 1-0: Ole Romeny On Fire, Rizky Ridho Ciamik
-
GBK Bergetar! Tifo Garuda Raksasa Sambut Timnas Indonesia Vs Bahrain
-
Tampil Menawan Bersama Jay Idzes, Real Madrid dan MU Diminta Rekrut Rizky Ridho
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
Momen Makan Sehat Penuh Gizi di Tanah Papua Tuai Pujian, Sentil Polemik MBG
-
Andovi dan Kemal Palevi Kompak Keluhkan Aturan Larangan Makan dan Minum di Venue Pertunjukan
-
Tertipu Loker Fiktif di Jakarta, Pemuda Garut Terdampar Tengah Malam Tanpa Uang dan Dokumen
-
Arie Kriting Sebut Rizky Febian dan Mahalini Pasangan Sempurna: Gak Akan Ada Konflik Royalti
-
Sabrina Chairunnisa Ingin Jadi IRT, Syarat yang Diberikan Bikin Deddy Corbuzier Menolak
-
Dituding Sengaja Hilangkan Identitas, Lidya Pratiwi Beri Jawaban Menohok: Aku Tahu Diri
-
Raffi Ahmad Terharu, Presiden Prabowo Tanyakan Langsung Kondisi Mama Amy
-
Dibocorkan Hotman Paris, Razman Arif Nasution Siap-siap jadi Tersangka Lagi di Kasus Lain
-
Ajak Rayakan Masa SMA di Bioskop, Film "Rangga & Cinta" Tayang Mulai 2 Oktober 2025
-
Dituding Permainkan Gugatan Wanprestasi, Pengacara Nikita Mirzani Semprot Balik Pihak Reza Gladys