Pesona Ari Wibowo masih begitu kuat walau usianya tak lagi muda. Bahkan sampai sekarang pun Ari Wibowo masih menjadi salah satu aktor tampan idola kaum hawa. Dulu, Ari pernah menjajal karier sebagai model dan coverboy juga.
Dan sekarang bersama dua anaknya Ari Wibowo pun sempat melakukan pemotretan lho.
5. Ferdy Hasan
Sebelum dikenal sebagai salah satu presenter kondang dan ternama, Ferdy Hasan lebih dulu memulai kariernya sebagai seorang model. Berkat wajah tampan dan tubuhnya yang proporsional Ferdy Hasan pun menjadi idola para remaja.
Sekarang Ferdy sudah tak sering muncul di layar kaca tetapi masih eksis dengan menjadi presenter untuk acara-acara besar di Tanah Air.
6. Donny Damara
Telah berkarier sebagai bintang iklan sejak kecil, Donny Damara juga sempat merasakan popularitas sebagai coverboy pada era 90-an. Jika dulu Donny memiliki jenggot, maka sekarang saat usianya sudah matang, Donny justru tidak berjenggot.
Wajahnya terlihat manly dan bersih.
7. Francois Mohede
Baca Juga: Gara-gara Kebiasaan Saat Ramadan Ini, Mpok Atiek Sampai Harus Menginap di ICU
Aktor lain yang terjun ke dunia akting setelah menjadi coverboy selanjutnya adalah Francois Mohede. Sampai saat ini Francois masih aktif berakting dan kerap membintangi film-film besar salah satunya 'Generasi 90an: Melankolia'.
8. Ponco Buwono
Aktor satu ini pasti sudah tidak asing, ya, Ponco Buwono rupanya memulai kariernya sebagai seorang model dan coverboy. Setelah itu Ponco melebarkan sayap dan menjadi aktor. Sampai sekarang, Ponco masih eksis dan sering muncul di banyak judul sinetron.
Itu tadi beberapa coverboy era tahun 90-an yang sampai sekarang masih memiliki paras rupawan. Sebagian besar masih eksis sebagai aktor dan beberapa lainnya meneruskan kiprahnya di panggung hiburan.
Ada idolamu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Profil Artis Riqi Eno, Akui Belajar Akting dari Pretty Asmara
-
Zaskia Adya Mecca Lebaran di 2 Tempat, Bagi Waktu dengan Keluarganya dan Keluarga Hanung Bramantyo
-
6 Seleb Mualaf Merayakan Idul Fitri Pertama di 2025, Ada Steven Wongso
-
Trauma Masa Lalu, Syifa Hadju Punya Pandangan Unik Soal Pernikahan
-
Lesti Kejora Tak Mudik ke Cianjur Tahun Ini: Tunggu Jalannya Dibenerin Abi Ramzi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Momen Percakapan Nathalie Holscher dengan Sosok Pria Saat Live Jadi Sorotan, Begini Faktanya
-
Viral! Cerita Mike Octavian dari Manusia Silver hingga Jadi Model Profesional
-
Persiapan Marcell Darwin Jelang Berangkat Umrah Perdana Usai Mualaf
-
Cukup Menantang, Pemain Film Horor Tolong Saya! Dowajuseyo Buka-bukaan Soal Syuting di Korea
-
Dikaitkan dengan Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Eza Gionino Bereaksi
-
Beby Salsabila Ungkap Kisah Nyata di Balik Film Horor Tolong Saya! (Dowajuseyo)
-
Lesti Kejora Pamit dari Dunia Entertainment Usai Diminta Rizky Billar, Ada Apa?
-
Kim Seon Ho Rela Belajar Berbagai Bahasa Asing Demi Drakor Can This Love Be Translated?
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam