Suara.com - Selebgram Lisa Mariana masih gencar mengejar tanggung jawab dari eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
Terkini Lisa Mariana akan melakukan konferensi pers terkait dugaan perselingkuhan dengan Ridwan Kamil hingga memiliki seorang anak darinya.
Rencana kemunculan Lisa Mariana di depan publik ini dibenarkan oleh pengacara Sunan Kalijaga.
Sunan Kalijaga mengatakan bahwa Lisa Mariana akan menggelar konferensi pers pada 10 April 2025.
Lisa Mariana akan menggelar konferensi pers tanpa ditemani sang suami.
"Lisa bilang, 'Lisa akan konferensi pers di tanggal 10 April 2025'," kata Sunan, dikutip dari YouTube Intens Investigasi, Rabu (2/4/2025).
"Lalu saya tanya, 'Nanti Lisa tanggal 10 konferensi pers didampingi suami kan?' saya bilang gitu."
"'Tidak bang, saya sendiri'," lanjutnya.
Sunan Kalijaga pun mengungkap kondisi Lisa Mariana saat ini.
Baca Juga: Hotman Paris Sarankan Atalia Praratya Laporkan Ridwan Kamil dan Lisa Mariana Kasus Perzinaan
Sunan Kalijaga menyebut bahwa mental Lisa Mariana kini sedang dalam keadaan tidak stabil.
"'Saya sedang dalam keadaan mental yang belum stabil saat ini dan menolak untuk konferensi pers'," ujar Sunan Kalijaga.
"'InsyaAllah tanggal 10 dan saya sendiri'," sambungnya.
Kendati disarankan melakukan konferensi pers bersama suami, Lisa Mariana tetap bersikeras untuk muncul ke publik seorang diri.
Beredar Rekaman Minta Uang
Belakangan ini beredar sebuah rekaman suara yang diduga adalah suara Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Viral Ustaz Abdul Somad Sindir Pedas Orang Tua yang Marah Anaknya Dihukum Guru
-
Penyesalan Regina Phoenix usai Dicap Egois Serobot Fans Cilik di Konser BLACKPINK
-
Regina Phoenix Dikecam, Serobot Anak Kecil Demi Tersorot Kamera di Konser BLACKPINK
-
Jadi Tradisi di Tur DEADLINE, Aksi Gemas Rose BLACKPINK Santap Nasi Goreng di Panggung GBK
-
Jakarta Macetnya Ngeri, Ini Tips dari Blink Hindari Macet Bubaran Konser BLACKPINK
-
Setahun Tanpa Benny Laos: Ungkapan Rindu Mendalam Sherly Tjoanda Bikin Haru
-
Viral! Pria Ini Bagikan 3 Trik Jitu Nonton Konser BLACKPINK Gratis
-
Realita Pahit Usai Konser BLACKPINK, Ojol Matikan Aplikasi Tembak Harga Ratusan Ribu di GBK
-
Bukan Menghilang, Ini 4 Fakta Vidi Aldiano Ambil Jeda Panjang dari Dunia Hiburan
-
Viral Info A1 Pengacara Daehoon, Netizen Heboh: Benarkah Jule Sudah Sepakat Cerai?