"Nah, seminggu kemudian aku positif hamil. Aku bilang sama dokter, 'dok, aku positif hamil, gimana ini masih bisa program enggak ya?' (jawab dokter) 'enggak bisa', aku sudah terbentuk," lanjut Zaskia.
Saat itu Zaskia Gotik sempat resah dan khawatir akan kembali mengandung anak perempuan. Namun atas doa yang dia dan suami panjatkan, suami istri tersebut berhasil mendapatkan anak laki-laki.
"Aku bilang sama suami, 'gimana nih, aku positif nih, gimana kalau misalnya cewek lagi?' gitu kan. Terus kata suami, 'ya alhamdulillah, apa aja, yang penting sehat'," kata Zaskia.
"Eh, qadarullah, Allah kasih, tiba-tiba anak cowok. Jadi kita enggak perlu program, enggak perlu keluar uang, Allah langsung kasih," imbuhnya.
Kini, Zaskia Gotik bersyukur sang suami memiliki teman anak laki-laki di rumah.
"Dia sih orangnya bukan yang tipe ngomong, maksudnya kayak, dia senang ya dia mengekspresikan secara diam-diam, tapi dia bahagia, dia senang gitu. Jadi, ya alhamdulillah dia punya teman lah, enggak cuma ganteng sendirian, jadi gantengnya nambah, ada dua orang gitu," kata Zaskia Gotik.
Zaskia Gotik memiliki nama lahir Surkianih. Ia adalah pedangdut kelahiran 27 April 1990.
Kemunculannya di panggung hiburan cukup memantik perhatian masyarakat kala itu. Sebab, ia memiliki goyangan khas, yakni Goyang Itik.
Zaskia Gotik menikah dengan Sirajuddin Mahmud Sabang yang merupakan seorang pengusaha asal Balikpapan. Sirajuddin adalah duda satu anak. Sebelumnya ia menikah dengan aktris Imel Putri Cahyati.
Baca Juga: Pulang dari RS, Momen Zaskia Gotik Gendong Anak Seorang Diri Diomongin
Berita Terkait
-
Erika Carlina Sempat Ogah Terima Usulan Nama Anak dari DJ Bravy, Kenapa?
-
Nama Anak Erika Carlina Hasil Sumbangan DJ Bravy, Maknanya Tentang Petualangan
-
Bukan Ayah Kandung, Pemberian Nama Anak dari DJ Bravy Diterima Erika Carlina
-
Apa Arti Nama Anak Erika Carlina? DJ Panda Tulis Pesan Haru: Semoga Membawa Terang!
-
Arti Nama Andrew Raxy Neil, Anak Erika Carlina yang Penuh Harapan dan Libatkan Pacar
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Apa Acara Trans7 yang Diduga Lecehkan Pesantren Lirboyo? Berujung Tagar Boikot di Medsos
- 3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
- 5 Sepatu Nineten Terbaik untuk Lari, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribu
Pilihan
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok
-
Sah! Garuda Indonesia Tunjuk eks Petinggi Singapore Airlines jadi Direktur Keuangan
-
Gaji Program Magang Nasional Dijamin Tak Telat, Langsung Dibayar dari APBN
-
Emas Terbang Tinggi! Harga Antam Tembus Rp 2.596.000, Cetak Rekor di Pegadaian
Terkini
-
Kim Kardashian Jual Celana Dalam Berbulu, Dikritik Tak Ada Fungsinya
-
Takut Bikin Gaduh Prajurit, Moon Chae Won Dilarang Jenguk Adiknya di Barak Militer
-
Banyak Tawaran Manggung usai Synchronize Fest 2025, Pinkan Mambo Setia Bisnis Donat
-
Mengulas Trailer Agak Laen Menyala Pantiku: Makin Penasaran dengan Kekonyolan Boris dkk
-
Maxime Bouttier Ajak Ji Chang Wook Sapa Luna Maya
-
Deretan Drama Korea Berlatar Krisis Moneter, Terbaru Typhoon Family
-
Andi Soraya Kaget Steve Emmanuel Hadir di Nikahan Karenina Sunny, Tak Tahu Sudah Bebas
-
Hindia Borong 7 Nominasi di AMI Awards 2025, "Everything U Are" Jadi Andalan
-
Disebut Pakai Uang Haram Sekolahkan Anak di Ponpes, DJ Amoy Karamoy: Ya Udah Kamu yang Biayain
-
Nadya Almira Dipolisikan Keluarga Korban Kecelakaan, Dianggap Sebar Fitnah di Siniar Densu