Suara.com - Lisa Mariana masih terus menjadi sorotan warganet usai membongkar skandal hubungan gelapnya dengan mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Kini, model majalah popular itu kembali menarik perhatian publik setelah memposting ulang foto lamanya saat masih bertubuh langsing.
Dalam unggahan terbarunya, Lisa Mariana tampak mengenakan gaun hitam dengan bagian atas yang terbuka. Penampilannya yang terlihat seksi di masa lalu itu langsung disorot banyak netizen.
Menariknya, Lisa tidak menuliskan caption apa pun, hanya menyematkan empat emoji hati berwarna merah.
Tak butuh waktu lama, unggahan tersebut pun menuai berbagai reaksi dari netizen.
Beberapa menyampaikan dukungan, namun tak sedikit pula yang kembali menyindir perubahan bentuk tubuh Lisa Mariana pasca melahirkan anak keduanya.
"Mana Lisa hasilnya? Mana mana mana mana?" komentar salah satu warganet, mempertanyakan hasil sedot lemak yang dilakukan.
"OTW 48 atau 84?" celetuk netizen lainnya, merujuk pada dugaan berat badan Lisa saat ini.
"Gue lebih percaya makan gratis seporsi isinya Salmon dan Pasta, dibandingkan dumptruck 148kg ini jadi 48kg selama 2 bulan," sindir warganet dengan nada sarkas.
Baca Juga: Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
"Foto terakhir korban sebelum terjadi ledakan ya? Ada yang tau kronologinya?" tambah warganet lainnya, menertawakan unggahan Lisa.
"Semangat Lisa, kami semua menghujatmu," tulis akun lainnya dengan nada menyindir.
"Waktu lehernya masih ada ya," sindir warganet lain sambil membandingkan foto lawas dan penampilan Lisa saat ini.
Di tengah hujatan dan komentar pedas tersebut, Lisa Mariana rupanya tak tinggal diam. Ia justru memamerkan sejumlah perawatan yang tengah dijalaninya untuk mengembalikan bentuk tubuh idealnya seperti dulu.
Dalam sebuah tangkapan layar percakapan di Instagram Story, Lisa menunjukkan komunikasinya dengan admin klinik kecantikan.
Dalam obrolan itu, terungkap bahwa Lisa tengah menjalani dua perawatan: DNA Salmon dan Liposuction.
Berita Terkait
-
Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
-
Isu Selingkuh dengan Lisa Mariana Panas, KPK Bongkar Peran Ridwan Kamil di Kasus BJB
-
Mewahnya Perawatan Lisa Mariana di Tengah Tuntut Nafkah Anak ke Ridwan Kamil
-
Nasihat Ridwan Kamil Pilih Cewek Bukan dari Penampilan Kembali Viral
-
Nasihat Lawas Ridwan Kamil Soal Perbedaan Cari Istri dan Pacar Banjir Cibiran: Cuma Modal Omong
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans