"Jadi saya mengundang pihak yang dituduh dulu, supaya mereka bisa memberi keterangan. Dan nanti kita akan lihat dari keterangan korban," lanjutnya.
Mengenai tudingan dibayar oleh pihak Taman Safari, Denny Sumargo membantah.
"Ada yang berkata saya dibayar karena mengundang pihak yang tertuduh. Jadi tim Curhat Bang dan Denny Sumargo tidak pernah menerima bayaran sepeser pun," tegasnya.
"Bahkan biasanya kami yang memberikan uang transport," imbuh bapak satu anak itu.
Pihak korban pun akan dihadirkan Denny Sumargo melalui podcast Curhat Bang. Namun karena menghadirkan pihak tertuduh lebih dulu, Densu jadi disalahpahami.
Kronologi Kasus Mantan Pekerja Sirkus Taman Safari
Dalam cuplikan episode terbaru Curhat Bang, Denny Sumargo menghadirkan orang lama dari Oriental Circus Indonesia (OCI) dan Taman Safari.
Saksi mengaku tidak pernah melihat kejadian yang diceritakan korban seperti diminta makan kotoran gajah hingga kemaluannya disetrum. Saksi juga yakin majikannya tidak akan melakukan hal sekeji itu.
Sebagai informasi, kasus Taman Safari ini viral ketika sejumlah perempuan yang mengaku mantan pemain sirkus OCI menceritakan pengalaman mereka.
Baca Juga: Belum Ada Titik Temu Kasus Dugaan Penyiksaan Eks Pemain Sirkus, Komisi III: Pening Pala Kita!
Selama puluhan tahun menjadi pemain sirkus, mereka mengaku mengalami kekeasan fisik, eksploitasi, dan perlakuan tak manusiawi.
Hal itu disampaikan korban kepada Wakil Menteri HAM, Mugiyanto, pada Selasa (15/4/2025).
Butet, salah satu korban, mengaku dipukuli apabila tidak bermain bagus saat show. Kaki Butet juga pernah dirantai menggunakan rantai gajah.
Butet menjadi pemain sirkus sejak kecil. Selama hidupnya, Butet tidak mengetahui identitas asli dan siapa keluarganya.
Fifi yang juga besar di lingkungan sirkus pun mengalami siksaan yang sama seperti diseret dan dikurung di kandang macan.
Fifi sempat kabur lewat hutan dan ditolong warga, tetapi kembali ditemukan oleh pihak Taman Safari. Akibat kabur, Fifi dipasung dan kelaminnya disetrum.
Berita Terkait
-
Momen Jusuf Hamka Muak Difitnah Pemerintah, Padahal Negara Utang Rp 800 Miliar
-
Bantah Komnas HAM, TNI AU Sebut Puskopau Lanud Halim Perdanakusuma Bukan Bagian dari Pemilik OCI
-
Sahroni Geram! Minta Eks Pemain Sirkus dan OCI Berhenti Saling Tuding, Cari Solusi Dugaan Kekerasan Satwa
-
Komisi XIII DPR: Dugaan Eksploitasi dan Penyiksaan Eks Pemain Sirkus OCI Pelanggaran HAM Berat
-
Terungkap! Komnas HAM Temukan Dokumen Lama Nyatakan Sirkus OCI Unit Bisnis Puskopau
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings