Dedi Mulyadi merasa gerah karena banyak pihak-pihak yang mengkritik, padahal sebenarnya ada masalah yang juga harus segera diurus.
“Udah deh ini mah urusan saya mau lagi diurus,” kata Dedi Mulyadi.
“Kan kita marah kadang-kadang, kita lagi ngurus ini orang sibuk mengkritik, sedangkan di sana yang tidak terurus banyak,” ujarnya menyambung.
Lebih lanjut, Dedi menilai bahwa budaya kritik di Indonesia cenderung menyasar kepada mereka yang sedang bekerja, bukan mereka yang diam.
“Tapi di kita ini biasa, kalau orang lagi ngurus sesuatu ribut. Tapi kalau orang diam enggak diomong,” ujarnya.
Dedi mengatakan bahwa seharusnya bukan dirinya yang mendapatkan kritk, melainkan para pemimpin yang tidak berbuat apa-apa untuk rakyatnya.
“Harusnya yang sekarang dikritik itu para pemimpin yang diam. Yang anak tawuran dibiarkan, anak mabuk enggak ada tindakan,” katanya.
“Itu yang dikritik, jangan yang lagi sibuk kerja dikritik. Dan itu memang biasa di dalam terminologi kehidupan kita begitu,” tandasnya.
Video Dedi Mulyadi yang mengultimatum para pengkritik itu lalu dibagikan ulang akun Instagram @lambeh_was_was dan mendapat perhatian dari netizen.
Baca Juga: Tak Hanya Masuk Sekolah Jam 6 Pagi, Dedi Mulyadi Juga Minta PR untuk Siswa Dihapus
Tak sedikit yang mengaitkannya dengan pernyataan Denny Cagur sebelumnya.
“Kalau Denny kerjanya omon-omon doang, nggak terbukti kerjanya. Udah sih gak usah ngurusin hidup orang,” kata akun @yeni***
“Denny ini apa sumbangsihnya buat masyarakat? Asal bunyi aja mengkritik orang,” komen akun @mie_***
“Lagian Denny Cagur ngapain ikut-ikutan ngomenin kebijakan KDM, kamu kerja aja lah sendiri,” ujar akun @erni***
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
Cegah Stres di Pengungsian, KDM Siapkan Rp10 Juta per KK untuk Korban Longsor Cisarua
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
-
Said Iqbal Kritik Keras Dedi Mulyadi: Jangan Jawab Kebijakan Upah Buruh dengan Konten Medsos!
-
Said Iqbal Bongkar 'Janji Manis' KDM Soal Upah: Katanya Tak Ubah Rekomendasi, Faktanya Malah Dicoret
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Keluar dari Zona Nyaman, Prilly Latuconsina Ingin Kerja Jadi Sales
-
Ressa Rizky Ngaku Iri Lihat Perjuangan Denada untuk Aisha: Aku Cuma Ingin Cium Kaki Ibu...
-
Bela Sejawat Spesialis Jantung, Dokter Tirta Emosi Skakmat Netizen Soal Mitos GERD dan Lula Lahfah
-
Roasting Ayah Sendiri, Nicholas Sean Anak Ahok Viral Jualan 'Broken Home Cookies'
-
Misteri Kematian Lula Lahfah: Rintihan Tengah Malam dan 2 Fakta Lainnya
-
LMKN Dilaporkan ke KPK, Piyu Padi: Bukti Keresahan Musisi Sudah Memuncak
-
Gaya Mewah Hilang? Sandra Dewi Tampil Sederhana Usai Harvey Moeis Dihukum 20 Tahun
-
Bantah Mitos GERD di Kasus Lula Lahfah, Dokter Spesialis Jantung Skakmat Netizen
-
Keanu AGL Kecewa Ramai Isu Lula Lahfah Meninggal Akibat Overdosis
-
Pakai Dresscode Hitam, Keanu AGL Tak Menyangka Jadi Salam Perpisahan untuk Lula Lahfah