"Angkuh banget nih orang," komentar netizen kesal.
"Siapa juga yang mau nerima lo kepedean banget," kata netizen lain.
Sampai ada netizen yang mengingat video pernyataan Ahmad Dhani ingin rujuk dengan Maia Estianty.
"Dulu aja lo mau rujuk yang nggak mau kan bundanya," balas netizen tak terima.
Pernyataan ingin rujuk dengan Maia Estianty itu memang diungkapkan oleh Ahmad Dhani sendiri.
“Kalau penyesalan ada, terutama untuk anak-anak. Saya tidak bisa memberikan kehangatan orang tua kepada mereka ya,” ungkapnya dalam sebuah video yang beredar.
Hanya saja, dia ingin rujuk dengan Maia Estianty, namun tetap ingin menikah dengan Mulan Jameela juga. Intinya, Ahmad Dhani ingin punya dua istri.
Mulan Jameela kena imbasnya
Gaa-gara video Ahmad Dhani ingin punya dua istri berusia 20 tahun daripada dengan Maia yang usianya 40 tahun, Mulan Jameela ramai dikasihani.
Baca Juga: Ahmad Dhani Tantrum Bikin Kompilasi Video Gibah dan Fitnah Maia Estianty
Banyak juga yang mendoakan celetukan Ahmad Dhani jadi kenyataan agar Mulan merasakan sakitnya diduakan suami seperti Maia dulu.
"Doakan saja Mulan dimadu," komentar netizen.
"Bismillah Qobiltu, kita tunggu Kun fa yakuun nya Allaah utk mengabulkan omongan Ahmad Dhani ini. Aminkan gaes," timpal netizen lain.
Ada netizen yang paham omongan Ahmad Dhani adalah bercandaan namun menurutnya tak seharusnya dilontarkan ke publik.
"Dia kira orang selalu memaklumi bercandaannya yang sumpah seringkali garing dan merendahkan orang lain," komentar netizen.
"Segitunya ingin menjatuhkan nama baik mantan istrinya tapi sang mantan lebih bersinar," timpal netizen lain.
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Posting Video Fitnah dan Gibah Maia Estianty, Reaksi El Rumi Bikin Kecewa Netizen
-
Dulu Bucin, Kini Musuhan? Kilas Balik 6 Lagu Cinta Ahmad Dhani untuk Maia Estianty
-
Ahmad Dhani Kembali Serang Maia Estianty, Ternyata Begini Cara Irwan Mussry Lindungi Istrinya
-
Beda Sikap Mulan Jameela dan Maia Estianty saat Ramai Isu Nikah Siri dengan Ahmad Dhani
-
8 Koleksi Jam Tangan Keluarga Maia Estianty, Termurah Rp 100 Jutaan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul