Selama di DPR RI, Dimyati sukses duduk di sejumlah posisi strategis salah satunya pimpinan Badan Legislasi (Baleg).
Karier politik Dimyati makin melesat setelah Wakil Ketua MPR RI pada 4 Juli 2014 untuk menggantikan Lukman Hakim Saifuddin yang ditunjuk menjadi Menteri Agama.
Saat ini, Dimyati menjabat sebagai Wakil Gubernur Banten mendampingi Andra Soni, keduanya diusung oleh PKS.
4. Kasus yang Menjerat Dimyati Natakusumah
Ternyata sepanjang karier politiknya, Dimyati Natakusumah pernah beberapa kali terjerat kasus hukum.
Pada saat masih menjabat sebagai Bupati Pandeglang, Dimyati diduga memberikan uang suap sebesar Rp 1,5 miliar kepada anggota DPRD Pandeglang untuk memuluskan pengajuan pinjaman daerah sebesar Rp 200 miliar pada tahun 2006 ke Bank Jabar.
Kemudian pada 29 April 2010, Dimyati dituntut hukuman 2,6 tahun penjara atas kasus suap Bank Jabar tersebut.
Namun, pada 19 Oktober 2011, Mahkamah Agung membebaskannya setelah dinyatakan tidak bersalah atas kasus suap tersebut.
Sebelumnya pada tahun 2004 saat masih menjadi Bupati Pandeglang, Dimyati juga pernah disebut berhubungan dengan remaja berusia 17 tahun dan dilaporkan Komnas Perlindungan Anak.
Baca Juga: Gemerlap Gaya Hidup Beby Tsabina di Rusia Tuai Kritik Pedas: Ujungnya Liburan Doang
5. Kontroversi Dimyati Natakusumah
Selain terjerat kasus, Dimyati Natakusumah juga pernah menimbulkan beberapa kontroversi.
Misalnya saat ditetapkan sebagai tersangka atas kasus tahun 2009, Achmad Dimyati malah melenggang sebagai anggota DPR setelah terbitnya surat izin pemeriksaan oleh Presiden SBY bernomor R-11/Pres 03/2009.
Alhasil kasus itu mengambang tanpa kejelasan dan kemudian dinyatakan P21.
6. Kontroversi Soal Memo Titip Siswa
Terbaru, Dimyati mengundang kontroversi setelah pernyataannya soal memo titip siswa itu lumrah. Pernyataan kontroversial Dimyati itu adalah tanggapan atas kasus yang menimpa Budi Prajogo, rekan satu partainya saat ini di PKS.
Tag
Berita Terkait
-
Selain PIK 2, Wagub Banten Ingin Rute Transjabodetabek Diperpanjang sampai Serang
-
Palak PSN Prabowo Rp5 T, Wagub Banten Murka: Pengusaha Bergaya Preman Harus Ditindak, Ini Kriminal!
-
Di Tengah Kritik Publik, Suami Beby Tsabina Wakili Partai Demokrat Setuju Revisi UU TNI
-
Suami Beby Tsabina Ikut Rapat Panja RUU TNI, IG Langsung Digeruduk Netizen
-
Pesona Beby Tsabina Dampingi Suami di Pelantikan, Mertuanya Jadi Wakil Gubernur Banten
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Anak-Anak Celine Evangelista dan Stefan William Belajar Ngaji di Masjid Nabawi
-
Kekerasan Pemain Sepak Bola Viral, Andre Taulany Senggol Erick Thohir Bawa-Bawa Pasukan Lapor Pak!
-
Ditanya Jaksa saat Sidang, Ammar Zoni Akui Pernah Isap Ganja di Penjara
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Ridwan Kamil Dapat Hak Asuh Arkana Usai Cerai dari Atalia Praratya, Kuasa Hukum Bantah Isu Liar
-
Adly Fairuz Digugat Rp5 Miliar, Diduga Jadi Perantara Calon Akpol
-
Ibrahim Risyad Kerja Apa? Suami Salshabilla Adriani Dikritik Pelit dan Seenaknya pada Istri
-
Pandji Singgung Wajah Ngantuk Gibran, Tompi Jelaskan Soal Ptosis: Bukan Bahan Lelucon!
-
Pemain Tangled Live-Action Diumumkan, Milo Manheim Ditolak Publik karena Isu Timur Tengah
-
Ammar Zoni Bongkar Pemerasan Rp3 Miliar di Penjara, Diancam Puluhan Tahun Jika Pakai Pengacara