Sebelumnya, Kseniya meraih popularitas di ajang kecantikan setelah dinobatkan sebagai runner-up pertama dalam kompetisi Miss Russia 2017.
Berkat prestasinya itu, ia berhak mewakili Rusia di ajang Miss Universe 2017. Meskipun tidak berhasil masuk ke jajaran finalis, ia tetap menjadi sosok yang dihormati di negaranya.
Di luar dunia modeling, Kseniya Alexandrova juga dikenal sebagai sosok yang cerdas dan berdedikasi. Ia adalah seorang psikolog profesional yang merupakan lulusan dari Universitas Negeri Pedagogi Moskow.
Ia sering membagikan unggahan terkait profesinya sebagai terapis di media sosial, membahas topik-topik seperti kecemasan dan kesehatan mental.
"Jika saya ditanya tentang apa yang paling sering membuat orang datang ke terapi, kecemasan pasti akan menjadi salah satu yang pertama dalam daftar," tulisnya pada April 2025, menunjukkan dedikasinya pada profesi tersebut.
Selain itu, ia juga aktif mempromosikan gaya hidup sehat. Pada Desember 2024, ia sempat mempromosikan sebuah studio pilates di Moskow, mengajak para pengikutnya untuk mencoba kelas reformer demi mendapatkan postur tubuh yang baik dan sehat.
Berbagai sisi kehidupannya ini melukiskan sosok yang bukan hanya cantik secara fisik, tetapi juga memiliki kecerdasan, kepedulian, dan semangat yang menginspirasi banyak orang.
Kontributor : Rizqi Amalia
Baca Juga: Inilah Sosok yang Pertama Kali Menyebarkan Video Mpok Alpa hingga Akhirnya Viral
Berita Terkait
-
Lamborghini Ringsek Usai Konvoi 'Kebut-kebutan', Warganet: Orang Kaya Lagi Rayakan Kemerdekaan
-
Tak Goyah Diterpa Badai! Paskibraka di Konawe Tuntaskan Tugas di Tengah Lautan Lumpur
-
Siapa Wakil Bupati Kulon Progo? Viral Ikat Tali Sepatu Paskibraka, Dipecat PKB Ulah Dukung Gibran!
-
Viral Wakil Bupati Kulon Progo Perbaiki Tali Sepatu Paskibraka, Jongkok di Depan Pengibar Bendera!
-
Aksi Heroik Paskibraka Papua Barat Bikin Terharu, Tetap Kibarkan Bendera meski Rekan Hampir Tumbang
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi