Suara.com - Pengamat politik dan akademisi, Rocky Gerung, pernah melontarkan kritik tajam terhadap anggota DPR RI, jauh sebelum viral seperti sekarang.
Ia menyoroti gaya hidup sejumlah anggota dewan yang dinilai lebih sibuk memoles citra, ketimbang menyuarakan aspirasi rakyat.
Hal tersebut disampaikannya dalam sebuah diskusi politik yang juga dihadiri oleh anggota DPR terpilih beberapa waktu lalu.
Menurut Rocky, banyak anggota DPR yang justru tidak terkoneksi dengan penderitaan rakyat yang memilihnya.
Kondisi ini, kata dia, diperparah dengan gaya hidup mewah yang kerap dipertontonkan.
"Setiap hari ada di Plaza Senayan, terus pamer-pamer habis beli jas," sindir Rocky Gerung dalam acara bertajuk Political Show itu.
Akademisi berusia 66 tahun bahkan menggunakan analogi yang menohok untuk menggambarkan ketidakpekaan tersebut.
"Begitu banyak anggota DPR yang skin care-nya itu lebih tebal bahkan dari kulitnya tuh," ujarnya.
Ia menjelaskan bahwa karena polesan citra yang terlalu tebal itu, mereka menjadi tidak merasakan apa-apa terhadap kondisi rakyat.
Baca Juga: Donny Alamsyah Sindir Anggota DPR Joget di Sidang MPR: Harus Punya Adab, Banyak Rakyat Susah!
Kritik ini seolah menjadi jawaban atas ragam sorotan yang baru-baru ini ditujukan kepada anggota DPR RI.
Salah satunya tentu polemik mengenai kenaikan gaji fantastis, di tengah penerapan efisiensi anggaran yang berdampak langsung ke beberapa sektor perekonomian.
Bagi Rocky, persoalannya bukan pada kritik, melainkan pada esensi dari perwakilan itu sendiri.
Ia menegaskan bahwa anggota dewan seharusnya tidak merasa memiliki kedaulatan rakyat, melainkan hanya mewakili kepentingan rakyat dalam periode waktu tertentu.
Berita Terkait
-
Bikin Netizen Salut, Jawaban Cerdas dan Berani Anak Kecil Ini Saat Ditanya 'Mau Jadi DPR?' Viral
-
Blunder Lagi, Nafa Urbach Bela Tunjangan DPR Rp50 Juta hingga Klarifikasi di TikTok
-
Dukung Tunjangan Rumah DPR Usai Ngeluh Bintaro Macet, Nafa Urbach Disentil Cucu Bondan Winarno
-
6 Fakta Viral Pasha Ungu Mundur dari DPR RI, Ternyata Foto Lama dan Hoaks!
-
Warganet Ngamuk Disebut Tolol oleh Ahmad Sahroni: Kami yang Gaji, Kami Bosnya!
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Profil Wardatina Mawa, Istri Sah yang Sebut Suaminya Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Diisukan Jadi Selingkuhan Pengusaha, Inara Rusli Dikecam: Dulu Korban Sekarang Pelaku
-
Perjalanan Kelam Hanung Bramantyo Bikin Film Kritik Sosial: Mobil Dipecah hingga BAP di Mabes Polri
-
Kini Suami Diduga Selingkuh dengan Inara Rusli, Dulu Wardatina Mawa Mati-matian Minta Izin Kuliah
-
Film Dokumenter Palestina 'The Voice of Hind Rajab' Akhirnya Tayang di Bioskop Indonesia
-
4 Fakta Menarik dari Teaser Film Alas Roban, Janjikan Teror dari Kawasan Paling Angker di Pantura
-
4 Fakta Menarik Film Esok Tanpa Ibu, Ketika Teknologi Digunakan untuk Menghapus Duka
-
Konser Ungu di Yogyakarta Penuh dengan 1.400 Penonton, Ada yang Datang dari Malaysia
-
Percy Jackson and the Olympians Season 2: Misi Penyelamatan Besar dengan Petualangan Menegangkan
-
5 Kronologi Dugaan Perselingkuhan Inara Rusli, Dulu Diselingkuhi Kini Dilaporkan ke Polisi