Suara.com - Meyden yang dikenal sebagai pro player sekaligus talent dari Bigetron Esports (BTR) baru-baru ini membagikan kabar bahagia.
Pada Senin, 6 Oktober 2025, Meyden membagikan sejumlah potret mesranya bareng sang kekasih, Hengky Kurniawan.
Dalam potret-potret tersebut, Meyden dan Hengky tampak mengenakan busana yang biasa dipakai saat sangjit.
Selain itu, ada pula potret Meyden dan Hengky dengan busana pengantin adat Jambi. Keduanya juga berpose menunjukkan cincin yang tersemat di jari manis.
"Bocil-bocil menuju dewasa," tulis Meyden sebagai caption.
Meyden dan Hengky Kurniawan diketahui sudah resmi menikah dari konten YouTube Mey Meyden.
Pernikahan berlangsung di kampung halaman Meyden di Jambi. Menurut Meyden, persiapan pernikahannya hanya tiga hari.
Kesibukan Hengky sebagai pro player Mobile Legends di EVOS Esports membuatnya kesulitan mencari waktu libur.
Pernikahan Meyden yang terkesan mendadak rupanya membuat warganet curiga soal kemungkinan hamil duluan alias hamidun.
Potret Meyden dengan busana sangjit warna merah disorot lantaran perutnya tampak sedikit membesar.
"Perutnya kayak gede nggak sih," komentar akun @Ca***.
Komentar tersebut lantas dibagikan Meyden melalui Instagram Story sambil memberikan bantahan tegas.
Meyden Bantah Hamil di Luar Nikah
Klarifikasi Meyden sekaligus mengungkap fakta bahwa pernikahannya telah berlangsung pada 3 Agustus 2025 lalu.
"Najis banget sih orang-orang begini. Gue nikah 3 Agustus sialan!" terang Meyden.
Berita Terkait
-
Kini Diciduk Polisi, Onadio Leonardo Pernah Akui Dirinya Bodoh Karena Sempat Pakai Narkoba
-
Ditinggal Dua Sahabat Nikah Beruntun, Curhatan Catheez Bikin Nyesek
-
Meyden Keturunan Apa? Menikah dengan Hengky Kurniawan Cuma Persiapan 3 Hari
-
Agama Meyden Baru Terungkap usai Menikah, Siapa yang Pindah Keyakinan?
-
Perjalanan Mualaf Hengky Gunawan Demi Nikahi BTR Meyden, Sudah Sunat Sejak 2023
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea