- Pengakuan Helwa Bachmid soal pernikahan rahasia kembali memicu sorotan terhadap rekam jejak kontroversial Habib Bahar bin Smith.
- Ia pernah terlibat berbagai kasus hukum, termasuk penganiayaan remaja di bawah umur, ucapan bernada hinaan terhadap Presiden, serta kekerasan terhadap sopir taksi online.
- Sejumlah konflik lain, seperti pertengkaran dengan Ryan Jombang di penjara dan ketegangan dengan petinggi TNI, makin memperkuat citra kontroversialnya.
Bukan cuma remaja, seorang sopir taksi online juga pernah menjadi korban kekerasan Habib Bahar.
Insiden ini terjadi pada 2018 ketika sang sopir mengantar istri Bahar, Juhana Roqayah.
Menurut pembelaan Bahar, ia emosi karena mendengar istrinya digoda oleh korban. Tanpa pikir panjang, ia langsung melakukan penganiayaan.
Akibat perbuatannya, Bahar dijerat pasal berlapis tentang kekerasan dan penganiayaan.
4. Ribut dengan Terpidana Kasus Mutilasi, Ryan Jombang
Bahkan di dalam penjara pun, tempramen Habib Bahar tampaknya tak mereda.
Ia sempat terlibat pertengkaran hebat dengan Very Idham Henyansyah alias Ryan Jombang, terpidana kasus mutilasi di Lapas Gunung Sindur.
Pemicunya disebut-sebut karena masalah utang-piutang. Ryan Jombang mengaku dipinjam uang hingga Rp 10 juta oleh Bahar.
Akibat pertengkaran itu, Ryan Jombang mengaku dipukul hingga mengalami luka di wajah.
Baca Juga: Kekayaan Rilke Jeffri Huwae, Dirjen Gakkum yang Dikritik Menteri Bahlil
5. Bersitegang dengan Petinggi TNI
Kontroversinya tak hanya menyasar sipil, tapi juga merembet hingga ke institusi TNI.
Pada akhir 2021, video perdebatan sengit antara Habib Bahar dengan Danrem 061/Suryakancana, Brigjen TNI Achmad Fauzi pun viral di media sosial.
Ketegangan itu dipicu oleh ceramah Bahar yang mengkritik keras pernyataan KSAD Jenderal Dudung Abdurachman.
Kedatangan Danrem ke pesantrennya untuk memberikan peringatan justru berakhir dengan adu argumen yang panas.
Berita Terkait
-
Pilu Helwa Bachmid: Dinikahi Habib Bahar bin Smith Tanpa Mahar dan Dinafkahi Seingatnya
-
Helwa Bachmid Ungkap Momen Janggal di Hari Nikahnya dengan Habib Bahar bin Smith, HP Keluarga Disita
-
Model Helwa Bachmid Bongkar Pernikahan Rahasianya dengan Habib Bahar, Ungkap Penderitaan Setahun
-
Adik Habib Bahar Bin Smith Diperkosa, Pelaku Ditangkap di Pamulang
-
Beda Komentar Tokoh NU dan Habib Bahar bin Smith soal Gaya Ceramah Gus Miftah
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret