- Sistem reimburse atau talangan dalam rumah tangga Ruben Onsu dan Sarwendah mengejutkan publik.
- Sistem reimburse terungkap setelah Ruben koar-koar memberi uang bulanan senilai Rp200 juta ke Sarwendah.
- Rupanya, selain Ruben-Sarwendah, rumah tangga Baim Wong-Paula Verhoeven, yang kini juga sudah bercerai, pun telah menjalankannya.
Suara.com - Sistem reimburse atau talangan dalam rumah tangga mungkin terdengar tak lazim bagi kebanyakan orang.
Namun, praktik di mana istri harus menalangi dulu semua kebutuhan sebelum diganti oleh suami ini ternyata dijalani oleh sejumlah artis papan atas.
Ironisnya, sistem keuangan yang mirip hubungan kantor ini terungkap ke publik justru ketika rumah tangga mereka sudah berakhir
1. Sarwendah dan Ruben Onsu
Polemik nafkah antara Sarwendah dan Ruben Onsu memanas ketika pihak Ruben koar-koar soal uang bulanan ratusan juta untuk anak-anak.
Tak tinggal diam, Sarwendah lewat kuasa hukumnya baru-baru ini mengatakan kalau dirinya harus menalangi semua kebutuhan rumah tangga dan anak lebih dulu selama menikah dengan Ruben Onsu.
Setelah semua dibayar dari kantong pribadinya, barulah ia mengajukan tagihan untuk diganti oleh Ruben Onsu.
Bahkan, Sarwendah juga tak lagi mendapatkan uang bulanan khusus sebagai istri setelah kedua anaknya lahir.
"Setelah mempunyai anak, tidak ada lagi uang khusus untuk istri. Yang ada hanyalah uang untuk keperluan anak-anak dan keperluan rumah tangga. Ya, dan itu semua di-reimburse," kata pengacara Sarwendah, Abraham Simon saat menggelar jumpa pers di Jakarta, Rabu (19/11/2024).
Baca Juga: Helwa Bachmid Disebut Istri Ketiga Habib Bahar, Hamilnya Bareng dengan Istri Kedua
Pihak Sarwendah menegaskan bahwa sistem ini adalah kesepakatan bersama, bukan paksaan.
Bahkan, Sarwendah sempat menawarkan agar biaya dibagi dua, tetapi Ruben menolaknya dan bersikeras menanggung semuanya.
"Jadi Sarwendah ini bukannya enggak punya duit untuk membayar, semua dibayar, tetapi reimburse gitu. Ditalangin dulu," timpal kuasa hukum lainnya, Chris Sam Siwu.
2. Paula Verhoeven dan Baim Wong
Jauh sebelum polemik Sarwendah, sistem reimburse dalam rumah tangga Paula Verhoeven dan Baim Wong sudah lebih dulu menjadi buah bibir.
Isu ini meledak setelah seorang mantan asisten pribadi Paula Verhoeven buka suara di tengah proses percaraian mereka.
Berita Terkait
-
Bantah Terima Bulanan Rp200 Juta, Pengacara Sarwendah Ungkap Uang "Ditalangin Dulu" dari Ruben Onsu
-
Sarwendah-Ruben Onsu Makin Panas, Dari Isu Penagih Utang ke Tudingan Halangi Bertemu Anak
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Debt Collector ke Isu Hak Asuh Anak, Konflik Ruben Onsu dan Sarwendah Makin Panas
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks