Suara.com - Hubungan Dewi Yull dan sang menantu, Merdianti Octavia, yang sangat baik terus mendapat apresiasi dari warganet.
Namun postingan Merdi di Instagram pada 17 November 2025 cukup bikin geger.
Postingan Merdi tersebut berisi potongan podcast-nya bareng sang suami, Rama Putra Sahetapy, dan Dewi Yull.
Mereka berbincang mengenai syarat sebuah rumah tangga tidak bisa dipertahankan lagi.
"Ibu pernah bilang sama aku, ibu tidak akan pernah menerima perceraian kalau tidak terjadi lima apa empat hal ya? Pertama berselingkuh," ujar Merdi.
"Berselingkuh masih bisa dimaafin," sahut Dewi Yull yang membuat Merdi dan Rama tersenyum sambil menghela napas berat.
Pernyataan Dewi Yull soal selingkuh bisa dimaafkan langsung menuai protes sejumlah warganet.
"Tapi kan bu, berselingkuh itu jelas sudah tidak memuliakan kita lagi, gak komit dan membohongi," komentar akun @fitrianamaghfu***.
Baca Juga: 5 Kronologi Dugaan Perselingkuhan Inara Rusli, Dulu Diselingkuhi Kini Dilaporkan ke Polisi
"Berselingkuh bukankah sudah membohongi, tidak komit lagi bu," sahut akun @nina_arti2***.
"Berselingkuh kan bohong juga masuknya," balas akun @azizah***.
"Kalau udah selingkuh itu udah gak memuliakan kita bu," timpal akun @almaazk***.
Protes warganet pun buru-buru ditanggapi Merdianti Octavia dengan meminta mereka menonton podcast secara utuh.
"Nanti nontion full-nya ya! Ini hanya potongan aja," jelas Merdi.
Podcast "Menantu Anak Mertua" akhirnya diunggah kanal YouTube Keluarga Rame pada 21 November 2025.
Berita Terkait
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Penjelasan Safa Marwah Soal Hubungan dengan Ridwan Kamil, Isi DM Lisa Mariana Diungkap
-
Deretan Perempuan yang Diisukan Jadi Simpanan Ridwan Kamil Sepanjang 2025, Hanya Satu yang Dibantah
-
Ogah Berbagi Cinta dengan Inara Rusli, Mawa Pilih Akhiri Pernikahan: Keputusan Sudah Bulat!
-
Dituduh Jual Video Syur Inara Rusli, Wardatina Mawa Buka Suara: Jangan Putar Balikkan Fakta!
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun