Suara.com - Sejumlah warga berwisata di Pantai Lagoon, Ancol, Jakarta, Selasa (26/12/2023). Ancol masih menjadi tempat wisata favorit warga Jakarta untuk menghabiskan waktu libur natal dan tahun baru.
Humas Ancol Taman Impian Ariyadi Eko Nugroho mengatakan selama libur long weekend Natal dari tanggal 23 hingga 26 Desember, total pengunjung mencapai sekitar 200 ribu orang, dengan puncak kunjungan pada tanggal 24 mencapai 90 ribu orang.
Pihak Ancol sendiri rencananya akan menghadirkan berbagai program menarik untuk menyambut pergantian tahun. Ancol dan seluruh unit rekreasi di dalamnya akan turut memeriahkan momen liburan akhir tahun ini dengan menghadirkan beragam acara, serta promo. [Suara.com/Alfian Winanto]
Komentar
Berita Terkait
-
Rekomendasi Wisata Murah di Yogyakarta dan Sekitarnya, Ada yang Tiket Masuknya Gratis, Lho
-
Pejuang PPP Deklarasi Dukungan ke Pasangan Prabowo-Gibran
-
The Nice Funtastic Park: Fasilitas, Rute Lokasi, Jam Buka dan Harga Tiket
-
Film 13 Bom di Jakarta Diputar Hari Ini, Tonton Final Trailernya sebelum ke Bioskop
-
Daya Tarik Galeria Sophilia, Museum Bergaya Seni Klasik Eropa di Jakarta
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Momen Haru Pelepasan Jenazah Korban Pesawat ATR-42-500, Menteri KKP Sempat Pingsan
-
Longsor Cisarua Bandung Barat: 9 Tewas, 81 Warga Masih Dicari
-
BlibliStyle Outlet Resmi Hadir, Destinasi Baru Belanja Sport dan Fashion ORI
-
Benteng Pendem Ambarawa Hadir Kembali dengan Wajah Baru
-
Alhamdulillah, RSUD Aceh Tamiang Sudah Kembali Beroperasi
-
Kalahkan Unggulan Malaysia, Sabar/Reza Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026
-
Langkah Fadia/Tiwi Terhenti di Perempat Final Indonesia Masters 2026
-
Benih Berkualitas Angkat Hasil Panen Jagung Petani Jateng
-
Penuhi Panggilan KPK, Dito Ariotedjo Diperiksa soal Kuota Haji
-
Banjir Kepung Jakarta