Suara.com - Sebuah penelitian terbaru menunjukkan bahwa emosi ternyata mempengaruhi pola makan seseorang.
Seorang hipnoterapis, Marisa Peer dalam bukunya menyebut bahwa setiap kali seseorang merasakan emosi tertentu maka pola makannya akan menyesuaikan.
Ada tiga jenis pola makan yang disebutkan dalam buku Marissa, antara lain emotional eater, habitual eater, destructive eater dan angry eater. Pola makan ini selain mempengaruhi porsi juga membuat kita ketagihan dan sulit mengontrol nafsu makan.
Pada jenis emotional eater, orang mengisi perut mereka dengan berbagai jenis olahan karbohidrat untuk mengisi kebosanan, kesedihan atau kesepian mereka. Rasa kenyang usai mengonsumsi makanan lembut atau manis seperti kue dan es krim membuat mereka lebih tenang dan puas.
Sedangkan tipe habitual eater akan makan setiap kali ada kesempatan tanpa menyadari apakah mereka sebenarnya lapar.
Tipe selanjutnya disebut destructive eater sering merasa tak nyaman jika mereka tidak mengontrol pola makan mereka sendiri.
Terakhir, angry eater lebih senang mengonsumsi makanan bertekstur renyah atau sedikit keras karena mereka menemukan sensasi nyaman saat mengunyah makanan keras di saat kondisi tegang atau penuh amarah. (Zeenews)
Berita Terkait
-
Makan Enak Sekarang, Pendek Umur Kemudian? Bahaya Makanan Ultra Proses Terungkap!
-
Pola Makan Tak Berkelanjutan Jadi Ancaman bagi Iklim dan Kemanusiaan: Apa yang Mesti Dilakukan?
-
Bukan Cuma Biar Kurus: Ini 6 Aturan Main Diet Sehat yang Gampang Diterapin
-
Benarkah Diet Keto Berisiko untuk Kesehatan? Ini Jawaban Ahli
-
Cegah Stroke dengan 6 Makanan Sehat Ini: Gampang Dicari dan Terjangkau!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli
-
Stroke Mengintai, Kenali FAST yang Bisa Selamatkan Nyawa dalam 4,5 Jam!
-
Dari Laboratorium ITB, Lahir Teknologi Inovatif untuk Menjaga Kelembapan dan Kesehatan Kulit Bayi
-
Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
-
Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
-
Krisis Iklim Kian Mengancam Kesehatan Dunia: Ribuan Nyawa Melayang, Triliunan Dolar Hilang
-
Pertama di Indonesia: Terobosan Berbasis AI untuk Tingkatkan Akurasi Diagnosis Kanker Payudara