Suara.com - Beragam masalah kesehatan sering datang ketika perempuan sedang mengalami menstruasi. Tentu saja, hal itu sering bikin para kaum hawa merasa jengkel.
Kebanyakan perempuan menganggap masalah pada kulit adalah hal yang paling menyebalkan saat memasuki periode haid. Tak peduli apa yang sudah Anda lakukan, tetap saja masalah ini akan tetap datang tiap bulannya.
Sebenarnya bagaimana cara mengatasinya? Berikut ini solusi penanganan pada masing-masing masalah kulit yang muncul:
1. Jerawat
Jerawat adalah salah satu masalah kulit yang sangat umum selama periode menstruasi karena perubahan hormon dalam tubuh. Masalah kulit satu ini cukup menyakitkan. Sebab,
tingkat kepekaan terhadap rasa sakit lebih tinggi saat menstruasi. Cara mengatasinya, gunakan gel lidah buaya untuk menenangkan kulit Anda dan mengurangi peradangan.
2. Kulit kusam
Biasanya, jelang menstruasi, kulit mulai menjadi kusam. Kondisi ini berlangsung sampai waktu haid tiba. Cara penanganannya, gunakan scrub untuk menyingkirkan sel-sel kulit mati dan kemudian membuat kulit lembab.
3. Kulit kering
Kulit Anda bisa mengalami berbagai hal saat menstruasi, termasuk berminyak dan kering di beberapa daerah. Daerah-daerah tersebut akan membutuhkan hidrasi. Jadi gunakan lip balm atau petroleum jelly di daerah tersebut.
4. Ruam
Kadang-kadang, kulit bahkan dapat meledak menjadi ruam saat menstruasi. Untuk menghindari hal ini terjadi, gunakan pelembab secara teratur untuk menghidrasi. Cobalah agar tetap menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung asam hyaluronic.
5. Lingkaran hitam
Hal ini biasa dialami saat mestruasi karena tidur malam yang kurang. Gunakan krim vitamin E pada daerah bawah mata Anda, setiap malam sebelum Anda pergi tidur untuk menghindari lingkaran hitam. [Boldsky]
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa