Suara.com - Sperma sangat penting bagi pria untuk memperoleh keturunan, dan semakin banyak sperma yang sehat, maka semakin tinggi peluang lelaki dapat membuahi pasangannya, karenanya penting untuk kaum adam ketahui bagaimana cara memperbanyak sperma.
Seperti kita ketahui sperma adalah sel reproduksi pada pria yang diproduksi oleh testis. Nama lain sperma adalah spermatozoa atau air mani.
BACA JUGA: 5 Stadion Paling Ikonik Piala Dunia, Nomor 3 Paling Bersejarah
Sperma mulai diproduksi saat pubertas hingga pria meninggal. Sperma adalah hal penting bagi pria supaya bisa menghasilkan keturunan.
Sperma yang sehat tergantung pada berbagai faktor seperti:
1. Kuantitas: Sperma yang sehat memiliki 15 juta sperma per milimeter.
2. Kualitas: Sperma yang normal memiliki kepala oval dan ekor yang panjang dan bekerja sama untuk mendorong satu sama lain untuk maju atau bergerak cepat.
3. Gerakan: Sperma yang bagus harus bisa bergerak cepat, menggeliat, dan berenang menembus sel telur melalui leher rahim. Bila jumlah sperma yang bergerak cepat lebih dari 40 persen, maka Anda termasuk subur.
BACA JUGA: Agar Foto Traveling Hasilnya Ciamik, Coba Tips Travel Blogger Ini
Nah, semakin banyak sperma yang sehat, maka kemungkinan terjadinya kehamilan akan semakin besar. Bagaimana bila ternyata jumlah sperma Anda sedikit? Selain memperbanyak jumlah sperma dengan makanan tertentu, Anda juga bisa mencoba cara memperbanyak sperma dengan enam cara seperti dilansir dari meetdoctor.com.
1. Suplemen alami
Mengonsumsi suplemen alami yang mengandung asam folat, L-karnitin, atau L-arginine adalah salah satu cara memperbanyak sperma.
L-karnitin bisa didapatkan dari daging merah dan susu yang juga mengandung asam amino alami sehingga dapat memperbanyak sperma dan membuat gerakan sperma lebih gesit. Asam folat alami bisa didapat dari biji-bijian yang dikombinasikan dengan zinc.
Sedangkan L-arginin ada dalam kacang-kacangan, biji wijen, telur, dan daging. Konsumsi antioksidan, vitamin E, serta selenium juga meningkatkan kecepatan laju dan konsentrasi sperma.
2. Latihan Kegel
Melakukan olahraga otot di area intim seperti Kegel akan membuat pria lebih tahan lama saat berhubungan badan dan mendapatkan orgasme yang lebih memuaskan.
Ketahui letak otot pubococcygeus (PC) ini dengan menghentikan buang air kecil selama beberapa detik. Otot yang berkontraksi tersebut adalah otot PC. Nah setelah itu, biasakan melakukan latihan Kegel dengan mengontraksikan otot PC lalu rilekskan kembali. Lakukan secara rutin, ya!
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
Terkini
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan
-
Sering Luput Dari Perhatian Padahal Berbahaya, Ketahui Cara Deteksi dan Pencegahan Aritmia
-
Vape Bukan Alternatif Aman: Ahli Ungkap Risiko Tersembunyi yang Mengintai Paru-Paru Anda
-
Kesehatan Perempuan dan Bayi jadi Kunci Masa Depan yang Lebih Terjamin
-
8 Olahraga yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Tubuh Jadi Lebih Bugar
-
Cara Efektif Mencegah Stunting dan Wasting Lewat Nutrisi yang Tepat untuk Si Kecil
-
Kisah Pasien Kanker Payudara Menyebar ke Tulang, Pilih Berobat Alternatif Dibanding Kemoterapi
-
Pengobatan Kanker dengan Teknologi Nuklir, Benarkah Lebih Aman dari Kemoterapi?
-
Data BPJS Ungkap Kasus DBD 4 Kali Lebih Tinggi dari Laporan Kemenkes, Ada Apa?