Suara.com - Kulit Terbakar Sinar Matahari Bikin Perih, Atasi dengan 4 Langkah Ini
Berjemur untuk membuat kulit kecokelatan bisa menyebabkan kulit terbakar sinar matahari yang membuat perih.
Perihnya kulit terbakar ini bisa membuat aktivitas harian Anda terganggu.
Nah, untuk mengatasi rasa perih ini, ada beberapa kiat bisa kamu gunakan, dilansir Himedik dari Reader's Digest:
1. Rendam dalam susu
"Jika kamu tidak memiliki cukup susu, kamu bisa merendam handuk dalam mangkuk berisi susu dingin lalu letakkan kompres susu pada area yang terbakar.
Susu akan membantu menciptakan lapisan protein di sepanjang kulit yang mengurangi panas, nyeri, dan sensitivitas.
2. Vaseline
"Ketika kamu mengalami sengatan matahari, penting untuk menjaga kulit terhidrasi dengan baik dan lembap," kata Samer Jaber, MD dari Washington Square Dermatology di New York City.
Baca Juga: Kulit Perih Akibat Sinar Matahari, Pakai Busa Cukur
"Triknya masukkan vaseline ke dalam kulkas selama beberapa menit sehingga dingin karena rasa dingin akan meredakan sengatan matahari," tambahnya.Berendam dalam susu akan memberikan rasa nyaman pada kulit terbakar. Hal ini disebabkan oleh pH, lemak dan suhu dingin," kata Francesca Fusco, MD dari Wexler Dermatology di New York City.
3. Gunakan oatmeal
Tambahkan setidaknya satu cangkir gandum halus ke dalam air mandi dan gunakan tanganmu untuk mengoleskan oatmeal secara merata. Kemudian rendam tubuh selama 15 hingga 20 menit.
"Oatmeal adalah humektan, yang berarti membantu melembapkan kulit dan mengandung senyawa yang meredakan peradangan," ujar Ranella Hirsch, MD, seorang dokter kulit yang berbasis di Boston.
4. Buat krim topikal sendiri
“Untuk area yang terisolasi seperti jari atau bibir, larutkan aspirin dalam satu sendok makan air dingin dan buat pasta. Terapkan ke daerah yang terkena,” saran Dr. Fusco. Bilas setelah lima menit.
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
Terkini
- 
            
              Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
- 
            
              Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
- 
            
              Krisis Iklim Kian Mengancam Kesehatan Dunia: Ribuan Nyawa Melayang, Triliunan Dolar Hilang
- 
            
              Pertama di Indonesia: Terobosan Berbasis AI untuk Tingkatkan Akurasi Diagnosis Kanker Payudara
- 
            
              Jangan Abaikan! SADANIS: Kunci Selamatkan Diri dari Kanker Payudara yang Sering Terlewat
- 
            
              Langkah Krusial Buat Semua Perempuan, Gerakan Nasional Deteksi Dini Kanker Payudara Diluncurkan
- 
            
              Dukung Ibu Bekerja, Layanan Pengasuhan Modern Hadir dengan Sentuhan Teknologi
- 
            
              Mengenalkan Logika Sejak Dini: Saat Anak Belajar Cara Berpikir ala Komputer
- 
            
              Cuaca Panas Ekstrem Melanda, Begini Cara Aman Jaga Tubuh Tetap Terhidrasi
- 
            
              Stop Cemas Anak Nonton Gadget! Tayangan Ini Hadir Jadi Jembatan Nilai Positif di Era Digital