Suara.com - Viral Semut Charlie, Ini 4 Fakta yang Wajib Anda Ketahui
Viral di media sosial terkait semut charlie. Dalam pesan tersebut, semut charlie dikatakan memiliki efek menyeramkan bagi tubuh manusia jika tergigit.
Pesan tersebut juga menyebutkan bahwa sebaiknya manusia menghindari sentuhan langsung semut charlie, agar tidak terkena dampaknya.
Nah, Suara.com pun merangkum fakta-fakta yang wajib diketahui soal semut charlie. Apa saja?
1. Semut charlie adalah tomcat
Ya, semut charlie merupakan nama lain dari serangga rove beetle, yang juga lazim dikenal sebagai semut semai, tomcat, atau semut kayap di Indonesia.
Cairan yang dikeluarkan oleh tomcat memang dapat menyebabkan sensasi perih, bentol dan gatal-gatal, namun tidak semenyeramkan seperti yang disampaikan dalam pesan berantai.
2. Hoaks beredar sejak 2017
Dalam laman Kominfo.go.id, tercatat informasi hoaks seputar semut charlie sudah beredar sejak tahun 2017.
Baca Juga: Merinding! Lagi Liburan, Keluarga Ini Dikerumuni Semut Saat Tidur
Kalau itu, pesan berantai menggunakan foto bayi dengan kulit bersisik yang diketahui merupakan pasien penyakit Linear Nevus Sebaceous.
3. Sempat mewabah di Surabaya
Wabah tomcat atau semut charlie sempat menyerang daerah Surabaya pada tahun 2012. Kala itu, wabah tomcat tidak hanya menyerang daerah perkampungan, namun juga apartemen elit.
Pihal Pemkot Surabaya pun sempat kewalahan, meskipun wabah akhirnya teratasi dengan penyemprotan pestisida.
4. Pencegahan dan pertolongan pertama
Racun semut charlie akan keluar ketika bersentuhan dengan kulit manusia. Jika ini terjadi, cuci bagian kulit yang terpapar dengan sabun, dan redakan rasa perih dengan mengompresnya menggunakan air dingin.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli
-
Stroke Mengintai, Kenali FAST yang Bisa Selamatkan Nyawa dalam 4,5 Jam!
-
Dari Laboratorium ITB, Lahir Teknologi Inovatif untuk Menjaga Kelembapan dan Kesehatan Kulit Bayi
-
Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
-
Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
-
Krisis Iklim Kian Mengancam Kesehatan Dunia: Ribuan Nyawa Melayang, Triliunan Dolar Hilang
-
Pertama di Indonesia: Terobosan Berbasis AI untuk Tingkatkan Akurasi Diagnosis Kanker Payudara
-
Jangan Abaikan! SADANIS: Kunci Selamatkan Diri dari Kanker Payudara yang Sering Terlewat
-
Langkah Krusial Buat Semua Perempuan, Gerakan Nasional Deteksi Dini Kanker Payudara Diluncurkan