Suara.com - Saat sedang lapar atau sekadar mencari camilan, burger bisa menjadi pilihan. Akan tetapi, kita semua tahu makanan cepat saji seperti burger bisa berdampak pada kesehatan sehingga terkadang membuat kita bingung.
Namun, apa yang sebenarnya terjadi pada tubuh setelah kita mengonsumsi burger. Dilansir dari timesofindia, menurut ilmu pengetahuan, junk food mengandung banyak kalori, lemak, dan kelebihan sodium yang bisa berdampak buruk bagi kesehatan.
Misalnya satu burger bisa mengandung 500 kalori, 25 gram lemak, 40 gram karbohidrat, 10 gram gula, dan 1.000 miligram natrium. Semua komponen tersebut sudah cukup untuk mengacaukan sistem.
Selain itu, 15 menit setelah gigitan pertama, Anda akan mengalami lonjakan glukosa yang sangat besar. Hal ini bisa memicu pelepasan insulin yang berakibat Anda merasa lapar kembali dalam beberapa jam.
Bukan cuma itu, mengulangi pola makan ini bisa meningkatkan risiko diabetes. Dalam istilah ilmiah, proses mengambil kalori yang berlebihan bisa menempatkan pada risiko stres oksidatif pada sel.
Mengomsumsi makanan yang tinggi lemak jenuh dapat berbahaya untuk kesehatan Anda. Misalnya, saat sekelompok pria sehat diminta untuk mengonsumsi makanan tinggi lemak jenuh, ditemukan bahwa arteri mereka terganggu secara signifikan. Hal ini bisa menyebabkan penyakit jantung di kemudian hari.
Selain itu, jumlah natrium yang tinggi dapat berdampak negatif pada pembuluh darah.
Berita Terkait
-
Apakah Burger Tidak Sehat? Diprotes Ahli Gizi karena Masuk Menu MBG
-
Menu MBG Spageti-Burger Dikritik Ahli Gizi, BGN: Kreativitas SPPG, Biar Siswa Gak Bosan Makan Nasi
-
Promo Burger King HUT RI ke-80: Ayam Utuh Rp 99 Ribu dan Menu Serba 17 Ribuan
-
Anak SMP Usul Burger Jadi Menu MBG, Anggota DPR Soroti soal Pemahaman Gizi: Jangan Dianggap Lucu
-
Belajar Lewat Burger: Media Unik untuk Tumbuhkan Karakter Anak Sejak Dini
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
-
Muncul Tudingan Ada 'Agen' Dibalik Pertemuan Jokowi dengan Abu Bakar Ba'asyir, Siapa Dia?
Terkini
-
Silent Killer Mengintai: 1 dari 3 Orang Indonesia Terancam Kolesterol Tinggi!
-
Jantung Sehat, Hidup Lebih Panjang: Edukasi yang Tak Boleh Ditunda
-
Siloam Hospital Peringati Hari Jantung Sedunia, Soroti Risiko AF dan Stroke di Indonesia
-
Skrining Kanker Payudara Kini Lebih Nyaman: Pemeriksaan 5 Detik untuk Hidup Lebih Lama
-
CEK FAKTA: Ilmuwan China Ciptakan Lem, Bisa Sambung Tulang dalam 3 Menit
-
Risiko Serangan Jantung Tak Pandang Usia, Pentingnya Layanan Terpadu untuk Selamatkan Nyawa
-
Bijak Garam: Cara Sederhana Cegah Hipertensi dan Penyakit Degeneratif
-
HD Theranova: Terobosan Cuci Darah yang Tingkatkan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal
-
Stres Hilang, Jantung Sehat, Komunitas Solid: Ini Kekuatan Fun Run yang Wajib Kamu Coba!
-
Jantung Sehat di Usia Muda: 5 Kebiasaan yang Wajib Kamu Tahu!