Suara.com - Batuk Tak Kunjung Hilang, Waspada Gejala 5 Penyakit Mematikan Ini
Batuk adalah kondisi normal yang bisa terjadi pada siapa saja. Banyak hal yang bisa menyebabkan batuk, membuatnya sering disepelekan.
Ketika zat asing tersebut masuk ke dalam tubuh dan tersangkut di tenggorokan maka secara otomatis Anda akan terbatuk.
Namun terkadang gejala batuk yang terjadi tidak sesederhana yang Anda kira, terutama batuk yang terjadi dalam waktu lama dan tidak kunjung hilang meski sudah berobat.
Dilansir laman Health24.com, berikut adalah 5 kondisi berbahaya yang harus Anda pertimbangkan ketika Anda menderita batuk:
1. Kanker paru-paru
Merokok adalah faktor risiko besar untuk mengembangkan kanker paru-paru, tetapi bahkan orang yang tidak merokok pun bisa berisiko. Batuk dapat menjadi tanda kanker dan disebabkan oleh penonjolan tumor intrabronkial.
Jika batuk lebih dari 3 minggu ada baiknya Anda harus pergi ke dokter. Pada stadium lanjut penderita cenderung batuk darah, yang merupakan indikator mendesak bahwa Anda harus mendapatkan perhatian medis.
2. Cystic fibrosis
Baca Juga: Warga Terdampak Kebocoran Minyak Keluhkan Gatal dan Batuk
Penyakit bawaan yang ditandai oleh lendir yang lengket dan abnormal yang mencegah organ-organ seperti paru-paru dan pankreas bekerja dengan benar. Lendir menyumbat saluran pernapasan dan bakteri, menyebabkan infeksi, kerusakan paru-paru yang luas, dan akhirnya, gagal pernapasan.
3. Atelektasis
Atelektasis terjadi ketika satu atau lebih area paru-paru Anda kolaps atau tidak mengembang dengan baik. Ini bisa disebabkan oleh akumulasi lendir di saluran udara, dan batuk mungkin benar-benar membawa kelegaan.
4. Sarkoidosis
Sarkoidosis adalah penyakit radang yang menyerang banyak organ dalam tubuh. Ketika sarkoidosis mempengaruhi paru-paru (juga disebut fibrosis paru), peradangan dapat melukai jaringan paru-paru yang menyebabkan berkurangnya kadar oksigen. Batuk kering yang menetap, dan sulit bernapas adalah tanda-tanda potensial penyakit ini.
5. Sindrom gangguan pernapasan akut (SARS)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli
-
Stroke Mengintai, Kenali FAST yang Bisa Selamatkan Nyawa dalam 4,5 Jam!
-
Dari Laboratorium ITB, Lahir Teknologi Inovatif untuk Menjaga Kelembapan dan Kesehatan Kulit Bayi
-
Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
-
Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
-
Krisis Iklim Kian Mengancam Kesehatan Dunia: Ribuan Nyawa Melayang, Triliunan Dolar Hilang
-
Pertama di Indonesia: Terobosan Berbasis AI untuk Tingkatkan Akurasi Diagnosis Kanker Payudara