Suara.com - Fakta bayi prematur berisiko mengalami kebutaan dialami oleh pasangan selebriti Cynthia Lamusu - Surya Saputra.
Bukan berarti buta, tapi Bima salah satu anak kembar yang lahir prematur nyaris mengalami kebutaan.
Fenomena penyakit yang dialami Bima bernama Retinopathy of Prematurity (ROP).
Berkaca pada pengalamannya itu, Cynthia Lamusu menyarankan para ibu yang melahirkan anak prematur, untuk tidak lupa skrining atau deteksi penyakit yang tidak diinginkan, termasuk skrining kesehatan mata.
"Bayi prematur itu ibaratnya waktu lahirnya itu belum saatnya, organ tubuhnya belum maksimal dengan sempurna, sehingga perlu dilakukan pengecekan atau skrining, salah satunya skrining mata, alhamdulillah Tatjana Bima pada saat skrining usia 2 minggu, terlihat tidak apa-apa, memang yang terdeteksi mengalami ROP," beber Cyntia Lamusu panjang lebar di Istora Senayan, Jakarta Selatan, Sabtu (21/12/2019).
Menurut Cynthia Lamusu tidak semua anak prematur yang mengalami gejala ROP. Nah, ROP yang dialami Bima lebih aktif di atas rata-rata, tapi karena skrining dilakukan dengan cepat, anak pertamanya itu segera mendapatkan penanganan cepat.
"Alhamdulillah skrining waktu itu tepat waktu, penanganannya cepat, sehingga hal-hal yang tidak diinginakan bisa dicegah, karena ROP bila tidak segera risikonya kebutaan. Pada saat itu kami diberikan 2 pilihan, jadi laser atau suntik. kami memilih yang terbaik," akunya.
Kini di usia yang cukup, Bima, sambung Cynthia Lamusu, sudah menggunakan kacamata dengan jumlah minus -9 dan -7. Beruntung meski awalnya cukup tidak nyaman, Bima akhirnya mulai terbiasa.
Baca Juga: Ayah Cynthia Lamusu Stroke, Telat Dibawa ke Rumah Sakit
"Awalnya tidak percaya, waktu masih diagnosa pakai kacamata di usia 18 bulan, setelah beberapa kali pemeriksaan," tutupnya.
Berita Terkait
-
Anak Usia 18 Bulan Diharuskan Pakai Kacamata, Cynthia Lamusu Protes
-
Cynthia Lamusu Belum Mau Ajak Anak ke Luar Negeri, Ini Alasannya
-
Cynthia Lamusu Tak Protes Surya Saputra Sibuk Kerja Sampai Akhir Tahun
-
Si Kembar Ultah, Surya Saputra dan Cynthia Lamusu Hadiahkan Lagu
-
Cynthia Lamusu Terkejut Penyebab Kasus Bayi Lahir Prematur, Ternyata Ini
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli