Suara.com - Setiap orang pasti pernah melewati satu momen memiliki masalah dengan kesehatan seksual mereka. Hal ini juga berkaitan dengan berbagai masalah ketika berhubungan seksual.
Penelitian yang dilakukan oleh EveAdam pun telah menemukan 5 masalah seksual yang paling umum dan paling banyak terjadi.
Studi mereka melibatkan analisis utas Reddit dibandingkan dengan data pencarian Google. Temuan ini mengungkapkan bahwa disfungsi ereksi adalah istilah yang paling banyak dicari di 286.000 pencarian per bulan.
Berikut ini 5 masalah seksual yang paling sering terjadi dan penyelesaiannya secara medis seperti yang dilansir dari The Sun.
1. Disfungsi ereksi
Disfungsi ereksi sangat umum memengaruhi sekitar setengah dari pria usia 40-70 tahun. Kondisi ini bisa terjadi akibat kondisi medis, seperti diabetes atau orang yang berisiko sakit jantung.
Selain itu, gaya hidup seseorang juga bisa menyebabkan disfungsi ereksi, seperti kelebihan alkohol. Dalam beberapa tahun terakhir, beberapa tablet obat telah dikembangkan bisa mengatasi disfungsi ereksi. Jadi, cobalah konsultasi dengan dokter.
Vagina kering juga termasuk masalah seksual paling umum di kalangan wanita, terutama setelah menopause. Karena kondisi ini disebabkan oleh kadar hormon estrogen yang menurun seiring bertambahnya usia.
Baca Juga: Peneliti Menemukan Vaksin Flu Dapat Mengecilkan Tumor Kanker
Jika ini adalah masalah utama Anda, cobalah menggunakan topikal HRT seperti pessary atau gel yang bisa menyelesaikan masalah ini. Apotek terkadang juga menyediakan pelembab vagina non-hormon.
Tapi, masalah vagina kering juga bisa terjadi karena kurangnya gairah seksual dan kegelisahan. Jadi, coba konsultasikan kepada dokter jika masalah ini terus terjadi meski sudah melakukan berbagai cara.
3. Ejakulasi dini
Ejakulasi dini adalah masalah seksual umum yang tidak disebabkan oleh kondisi medis serius. Salah satu penyebab paling umum ejakulasi dini adalah kecemasan dan lebih sering terjadi pada pria yang lebih muda.
Terkadang, meluangkan waktu untuk bersantai cukup untuk mengatasi masalah ejakulasi dini. Tapi, Anda juga bisa meminta resep dokter untuk mengatasinya.
4. Tekanan untuk hamil
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Cedera Tendon Achilles: Jangan Abaikan Nyeri di Belakang Tumit
-
Super Flu: Ancaman Baru yang Perlu Diwaspadai
-
3D Echocardiography: Teknologi Kunci untuk Diagnosis dan Penanganan Penyakit Jantung Bawaan
-
Diam-Diam Menggerogoti Penglihatan: Saat Penyakit Mata Datang Tanpa Gejala di Era Layar Digital
-
Virus Nipah Sudah Menyebar di Sejumlah Negara Asia, Belum Ada Obatnya
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Ibu Tenang, ASI Lancar: Kunci Menyusui Nyaman Sejak Hari Pertama
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal