Suara.com - Virus corona Covid-19 telah menyebabkan kematian pada 4.200 orang di seluruh dunia. Namun didapat juga data bahwa kelompok yang paling mungkin menjadi korban meninggal karena Covid-19 adalah mereka yang berusia tua serta memiliki penyakit penyerta lain yang berbahaya. Apa saja?
Di tengah keprihatinan dunia gegara corona Covid-19, kabar baiknya datang dari pengobatan HIV. Seorang pria asal London telah menjadi orang kedua di dunia yang sembuh dari HIV. Ia dinyatakan telah bebas HIV selama 30 bulan tanpa perlu obat antivirus. Tentu saja hal ini semakin meningkatkan harapan kesembuhan bagi penderita HIV lainnya.
1. Empat Penyakit yang Memperparah Pasien Corona, Bisa Berakibat Fatal!
Seorang pasien corona Covid-19 berkewarganegaraan asing dinyatakan meninggal dunia pada Rabu (11/3/2020) di Jakarta.
Meski mengidap corona Covid-19, korban yang diketahui berusia 53 tahun tersebut telah lama mengidap penyakit berat seperti hipertensi, diabetes dan paru.
2. Harapan Baru, Pria Ini Jadi Orang Kedua di Dunia yang Sembuh dari HIV
Seorang pria asal London telah menjadi orang kedua di dunia yang sembuh dari HIV, kata para dokter.
Adam Castillejo dinyatakan telah bebas HIV selama 30 bulan tanpa perlu obat antivirus, menurut laporan baru yang diterbitkan Selasa (10/03/2020) dalam jurnal The Lancet HIV.
Baca Juga: Harapan Baru, Pria Ini Jadi Orang Kedua di Dunia yang Sembuh dari HIV
3. Hindari Pakai Cincin dan Jam Tangan, Perhiasan Bisa Sebarkan Covid-19
Dalam rangka mencegah penularan virus corona Covid-19, para ahli kesehatan menyarankan orang sehat untuk mencuci tangan pakai air dan sabun secara teratur. Selain itu, orang-orang juga juga siap sedia hand sanitizer untuk membersihkan tangan saat berpergian.
Tetapi, para ahli memeringatkan pemakaian arloji atau cincin bisa membuat alkohol hand sanitizer dan cuci tangan tidak berguna mencegah penularan virus corona Covid-19.
4. Korban Meninggal Akibat Demam Berdarah Dengue Capai 104 Jiwa di Indonesia
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli
-
Stroke Mengintai, Kenali FAST yang Bisa Selamatkan Nyawa dalam 4,5 Jam!
-
Dari Laboratorium ITB, Lahir Teknologi Inovatif untuk Menjaga Kelembapan dan Kesehatan Kulit Bayi
-
Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
-
Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
-
Krisis Iklim Kian Mengancam Kesehatan Dunia: Ribuan Nyawa Melayang, Triliunan Dolar Hilang