Suara.com - Jadwal program belajar dari rumah TVRI masih hadir menemani siswa-siswi jelang tahun ajaran baru.
Siaran spesial ini berisi informasi terkait persiapan tahun ajaran baru 2020/2021, yang dilakukan saat Indonesia mengalami pandemi Covid-19.
Kebijakan siaran belajar dari rumah yang ditayangkan di stasiun TVRI Nasional telah diterapkan sejak Senin, 13 April 2020.
Pada Senin hingga Jumat, Program belajar dimulai pada pagi hari dengan materi yang dikhususkan untuk tingkatan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Kemudian akan dilanjutkan untuk materi pembelajaran tingkat SD hingga SMA, pada siang hari.
Link Streaming dan Jadwal Belajar dari Rumah TVRI Besok, Selasa 30 Juni 2020:
- 08.00 - 08.30 WIB Cerita Anak Kidi & Widi: Aku Bisa mengenal Warna
- 08.30 - 08.55 WIB Cerita Rakyat: Legenda dari Nusa Tenggara Barat dan Papua
- 08.55 - 09.00 WIB Let's Learn English: Apa yang kamu lakukan?
- 09.00 - 09.30 WIB Serba-serbi Pertanian Kota di Amerika
- 09.30 - 10.00 WIB Diaspora: Orang Indonesia Berprestasi di Kancah Internasional
- 10.00 - 10.05 WIB Let's Learn English Di mana tempat olahraga?
- 10.00 - 10.30 WIB Vokasi Kini Vokasi Kini: Hobi Main Game bisa Menghasilkan Uang
- 10.30 - 11.00 WIB Beranda Pak RT PSBB dan Remaja
Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
Bila ingin menonton program Belajar dari Rumah yang ditayangkan TVRI Nasional, bisa mengklik link live streamingnya di sini atau klik di sini.
Berita Terkait
-
Belajar Bahasa Asing Itu Bukan Cuma soal Grammar, tapi soal Rasa
-
Penuh Haru, Celine Evangelista Kenang Momen Belajar Salat sambil Terisak
-
Cerita Celine Evangelista Sulit Belajar Salat
-
Belajar Nyaman untuk Semua Siswa: Cara Sederhana yang Bisa Dipakai Besok
-
Kehidupan Pesisir dan Belajar Mengalah dari Laut: Tak Semuanya Harus Menang
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Apa Beda Super Flu dengan Flu Biasa? Penyakitnya Sudah Ada di Indonesia
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya