Suara.com - Usai berhubungan seksual, ternyata ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan. Sebab ada beberapa kesalahan umum yang dilakukan kebanyakan orang setelah berhubungan seks di mana dapat meningkatkan risiko infeksi.
Melansir dari Healthsots, berikut beberapa hal yang harus Anda hindari setelah berhubungan seksual, antara lain:
1. Jangan memakai pakaian ketat
Tubuh Anda menjadi hangat setelah berhubungan seks dan Anda cenderung berkeringat. Jika Anda mengenakan pakaian dalam ketat maka dapat menimbulkan lecet. Terlebih lagi, celana dalam ketat dapat menyebabkan gatal-gatal setelah bersentuhan dengan cairan vagina.
2. Jangan gunakan pembersih vagina
Menurut Dr. Uma Vaidyanathan, konsultan senior di bagian kebidanan dan ginekologi, Rumah Sakit Fortis, Shalimar Bagh, Anda harus membersihkan vagina dengan air setelah berhubungan seks.
Namun, sebaiknya Anda harus menghindari penggunaan produk pembersih vagina karena kulit menjadi sangat sensitif setelah berhubungan seks.
3. Jangan gunakan tisu basah
Menggunkan tisu basah malah bisa meningkatkan risiko infeksi dan ruam kulit.
Baca Juga: Terinfeksi Covid-19, Cek Tanda Kekebalan Tubuh Bertahan Lama
“Sebagian besar tisu basah mengandung pewangi dan pengawet buatan. Menggunakannya dapat meningkatkan risiko infeksi dan ruam ”, kata Pratima Thamke, dokter kandungan dan ginekolog di Motherhood Hospital, Pune.
4. Selalu bersihkan mainan seks
Mainan seks yang terkena air mani atau keputihan rentan terhadap penumpukan bakteri. Mainan seks bisa menyebabkan infeksi jika tidak dibersihkan setelah berhubungan seks.
5. Lupa cuci tangan Anda
Anda mungkin menyentuh alat kelamin pasangan Anda ketika berhubungan seks. Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk membersihkan tangan demi menghentikan penyebaran bakteri.
6. Hindari mandi air panas
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Ibu Tenang, ASI Lancar: Kunci Menyusui Nyaman Sejak Hari Pertama
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal
-
Waspada Penurunan Kognitif! Kenali Neumentix, 'Nootropik Alami' yang Dukung Memori Anda
-
Lompatan Layanan Kanker, Radioterapi Presisi Terbaru Hadir di Asia Tenggara
-
Fokus Turunkan Stunting, PERSAGI Dorong Edukasi Anak Sekolah tentang Pola Makan Bergizi
-
Bukan Mistis, Ini Rahasia di Balik Kejang Epilepsi: Gangguan Listrik Otak yang Sering Terabaikan
-
Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?