Suara.com - Kebanyakan orang senang minum kopi di pagi hari untuk mengawali aktivitasnya. Minum secangkir kopi setiap hari bisa memberikan dampak positif yang tak terduga.
Sebuah penelitian terbaru menunjukkan bahwa minum kopi bisa mengurangi risiko gangguan pendengaran pada pria.
Peneliti menemukan bahwa pria yang minum setidaknya satu kopi sehari 15 persen lebih kecil risikonya kehilangan pendengaran dibandingkan mereka yang tidak mengonsumsi minuman tersebut.
Berdasarkan data dari 37 ribu pria dan wanita, penelitian menunjukkan bahwa kopi mungkin bermanfaat untuk pendengaran karena sifat anti-inflamasi dan antioksidan di dalamnya.
Terlebih, kopi berkafein atau tanpa kafein serta kopi yang difilter maupun tanpa filter menujukkan manfaat yang sama.
Tapi dilansir dari Metro UK, efek minum kopi setiap hari dalam menurunkan risiko gangguan pendengaran tidak ditemukan pada wanita. Tim peneliti menduga hasil yang berbeda ini mungkin disebabkan oleh perbedaan fisiologis.
Pada dasarnya, tubuh wanita memiliki kadar hormon estrogen yang lebih tinggi. Hormon ini melindungi mereka dari gangguan pendengaran terkait usia.
Para peneliti pun telah memeriksa pendengaran para peserta pada awal studi dan diperiksa kembali dalam dua tindak lanjut. Setelah itu, hasilnya dianalisis menggunakan faktor kesehatan dan gaya hidup lainnya.
Hasil akhir penelitian menunjukkan bahwa pria yang minum antara satu hingga empat setengah cangkir kopi sehari cenderung mengalami gangguan pendengaran.
Baca Juga: Laporan China: Silent Carrier Internasional Tingkatkan Kasus Virus Corona
Tetapi, anggota tim peneliti Dr Marcos Machado-Fragua menekankan bahwa seseorang tidak boleh mengonsusmi kopi dalam jumlah berlebihan untuk mencegah gangguan pendengaran. Karena, minum kopi berlebihan juga bisa menyebabkan masalah kesehatan lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Waspada Konsumsi Minuman Soda Diet, Temuan Terbaru Sebut Risiko Penyakit Hati Naik hingga 60%
-
Inovasi Kedokteran Gigi yang Siap Ubah Layanan Kesehatan Mulut Indonesia
-
Waspada "Diabesity", Mengapa Indonesia Jadi Sarang Penyakit Kombinasi Diabetes dan Obesitas?
-
Gaya Hidup Modern Picu Kelelahan, Inovasi Wellness Mulai Dilirik Masyarakat Urban
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan
-
Sering Luput Dari Perhatian Padahal Berbahaya, Ketahui Cara Deteksi dan Pencegahan Aritmia
-
Vape Bukan Alternatif Aman: Ahli Ungkap Risiko Tersembunyi yang Mengintai Paru-Paru Anda
-
Kesehatan Perempuan dan Bayi jadi Kunci Masa Depan yang Lebih Terjamin
-
8 Olahraga yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Tubuh Jadi Lebih Bugar