Suara.com - Keluhan indra penciuman yang melemah atau menghilang kemampuannya banyak muncul selama pandemi Covid-19 ini melanda. Tentu saja, hal ini bisa disiasati dengan beberapa cara yang sebenarnya cukup sederhana. Cara mengembalikan indra penciuman bisa Anda lihat di sini.
Kehilangan indra penciuman sendiri disebut dengan anosmia. Istilah ini populer saat pandemi menyerang, dan salah satu gejala yang dirasakan adalah hal tersebut. Sialnya tak kemudian ketika sembuh, penciuman langsung kembali normal.
Cara Mengembalikan Indra Penciuman
Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengembalikan indra penciuman yang hilang, antara lain:
1. Menggunakan Benda Berbau Kuat
Menggunakan benda berbau kuat dan khas bisa jadi cara yang digunakan untuk melatih kembali sensitivitas indra penciuman. Misalnya saja seperti minyak kayu putih, atau jeruk, bunga mawar, dan bau kuat lainnya.
Sangat dianjurkan tidak menggunakan bau-bauan yang justru bisa merusak pernapasan. Ingat, Anda ingin penciuman kembali, bukan menambah masalah baru.
2. Konsumsi Bawang Putih
Kandungan antivirus yang ada di bawang putih bisa membantu membunuh kuman dan meningkatkan imunitas tubuh. Secara rutin ketika dikonsumsi, indra penciuman bisa lekas kembali seperti semula.
Baca Juga: Peneliti: Nasal Vitamin A Mungkin Bisa Kembalikan Penciuman Usai Covid-19
Hancurkan 4 sampai 5 siung bawang putih, kemudian campur ke air mendidih, rebus kembali selama 2 menit, tambahkan garam, dan minum selagi masih hangat.
3. Konsumsi Jahe
Aroma jahe tentu mudah sekali dikenali oleh siapa saja yang pernah menciumnya. Selain mencium aroma khas jahe, Anda juga bisa menggunakan jahe dengan cara direbus.
Pertama, kupas dan potong jahe mentah, kemudian seduh satu sendok makan jahe dengan dua cangkir berisi air panas lalu diamkan selama 15 menit. Minumlah secara rutin untuk hasil yang lebih optimal.
4. Konsumsi Obat yang Disarankan Dokter
Mungkin dari cara mengembalikan indra penciuman yang ada di atas tadi, cara ini bisa jadi cara yang memiliki tingkat keberhasilan paling tinggi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Belajar dari Kasus Ameena, Apakah Permen Bisa Membuat Anak Sering Tantrum?
-
Bukan Sekadar Gadget: Keseimbangan Nutrisi, Gerak, dan Emosi Jadi Kunci Bekal Sehat Generasi Alpha
-
Gerakan Kaku Mariah Carey saat Konser di Sentul Jadi Sorotan, Benarkah karena Sakit Fibromyalgia?
-
Di Balik Rak Obat dan Layar Digital: Ini Peran Baru Apoteker di Era Kesehatan Modern
-
Kesibukan Kerja Kerap Tunda Pemeriksaan Mata, Layanan Ini Jadi Jawaban
-
Langkah Tepat Pengobatan Kanker Ovarium: Masa Remisi Lebih Panjang Hingga Tahunan
-
Katarak yang Tidak Dioperasi Berisiko Meninggal Dunia Lebih Awal, Ini Alasannya
-
Pemantauan Aktif Vaksinasi Dengue di DKI Jakarta: Kolaborasi Menuju Nol Kematian 2030
-
Atasi Pembesaran Prostat Tanpa Operasi Besar? Kenali Rezum, Terapi Uap Air yang Jadi Harapan Baru
-
Dukungan untuk Anak Pejuang Kanker, Apa Saja yang Bisa Dilakukan?