Suara.com - Selain dikenal sebagai bumbu dapur, jahe juga termasuk herbal yang bermanfaat bagi kesehatan. Salah satunya adalah menjaga daya tahan tubuh, yang bisa membantu kita lebih mudah menghindari penyakit yang akan menyerang tubuh.
Untuk itu, mengonsumsi minuman herbal dengan kandungan jahe bisa menjadi pilihan. Karena selain dapat meningkatkan daya tahan tubuh, ini jiga membantu mengurangi gejala penyakit seperti flu, batuk, pilek, dan sakit tenggorokan.
"Apalagi di tengah pandemi COVID-19 seperti saat ini, dengan kasus Omicorn yang makin meningkat. Tentu saja, gejala-gejala seperti ini harus dihindari," ungkap Amelia, pemilik brand Althan Creamy Ginger, dalam siaran pers yang Suara.com terima, Kamis (6/1/2022).
Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, Altha Creamy Ginger, salah satu minuman yang terdapat kandungan jahe di dalamnya, bisa menjadi pilihan. Minuman perpaduan susu dan jahe ini dibuat dari bahan alami dan berkualitas, yang mampu memberikan berbagai manfaat untuk tubuh.
Minuman susu jahe ini dibuat dengan komposisi krimer (41,5 persen) yang mengandung protein susu, gula aren, ekstrak jahe (21,5 perden), pengental natrium karboksimetil selulosa, dan garam.
Selain meningkatkan daya tahan tubuh, mengonsumsi secara rutin minuman yang mengandung jahe juga akan memberikan beberapa manfaat seperti antipenuaan dan antikanker, meredakan nyeri haid, memperkuat sistem imun, menangkal infeksi virus dan bakteri, dan masih banyak lainnnya.
Minuman ini juga bisa menjadi teman untuk mengawali hari. Apalagi di saat musim hujan seperti saat ini, karena perpaduan susu dan jahe bisa menghangatkan tubuh dan membuat tubuh lebih relaks untuk memulai beraktivitas.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Apa Beda Super Flu dengan Flu Biasa? Penyakitnya Sudah Ada di Indonesia
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya