Suara.com - Apa kata orang tentang sepatu? Banyak orang menganggap sepatu hanyalah alas kaki. Padahal sepatu juga ikut menentukan penampilan atau bahkan 'nilai' seseorang.
Karena ternyata perempuan bisa menilai laki-laki dari sepatu yang dikenakannya. Hanya dengan melihat sepatu yang dikenakan, maka nilai pun langsung tercatat di 'rapot' Anda. apakah itu tentang ego Anda, selera, kedewasaan dan banyak hal lainnya. Ingin tahu apa penilaian perempuan tentang laki-laki dengan melihat sepatu yang dikenakannya? Simak di bawah ini: .
Sepatu edisi khusus
Sepasang Nike edisi Air Jordans menunjukkan bahwa Anda cukup fanatik dalam olahraga, tetapi juga tertarik pada musik indie dan mungkin juga keranjingan media sosial. Dan tak tertutup kemungkinan Anda juga menyimpan edisi terbatas dari bintang lain di lemari Anda.
Sepatu lama yang belel
Mungkin sepatu Anda sudah berusia puluhan tahun, dan ini menjadi cara sempurna untuk memberitahu para gadis, "Aku tak punya uang memang, tetapi kamu tidak akan benar-benar peduli karena Aku bagus dalam memainkan musik atau melukis." Pengguna sepatu ini umumnya santai tentang segala sesuatu kecuali kerajinan bir dan kopi. Mereka juga setia!
Sepatu mahal mengkilap
Laki-laki penyuka sepatu mahal sering diasosiakan dengan lelaki yang menuntut pasangannya untuk juga sangat memperhatikan penampilannya. Mereka juga disebut memiliki selera tinggi soal makanan, namunsedikit konservatif. Bisa jadi mereka masih membaca majalah dan koran ketimbang membuka situs berita di tablet.
Sandal jepit
Pencinta sandal jepit biasanya dinilai sebagai lelaki yang tak terlalu peduli dengan urusan di dunia. Tetapi dari ketidak pedulian ini, kadang perempuan justru menemukan satu hal yang penting. Seperti mencuci atau tidur pada sesuatu selain kasur. Tapi seaneh apapun, orang selalu dapat menemukan sesuatu yang disenangi bukan?
Sepatu hiking/multifungsi
Sepatu hiking, bersepeda atau mendaki gunung jika dikenakan di pusat perbelanjaan ataupun tempat hiburan lainnya, seolah menegaskan identitas pemakainya, "Saya mencintai petualangan, asalkan itu tempat dekat mal atau restoran sushi trendi." Salah lokasi mungkin ya. Tetapi orang jenis ini umumnya memiliki postur tubuh yang bagus, meskipun sering otot mereka dikaburkan oleh penampilan mereka yang berantakan.
Boat shoes
Pencinta sepatu kasual ini mungkin tak akan keberatan untuk meluangkan waktu dan merogoh uang banyak untuk sebuah liburan yang mengasyikkan. Mereka juga akan sulit 'dipaksa' untuk setia pada satu jenis minuman, karena memang mereka suka mencoba hal-hal yang baru. Tapi lelaki jenis ini juga akan dengan enteng melempar lelucon kotor di suasana yang formal. (zergnet.com)
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
6 Rekomendasi Moisturizer Setelah Eksfoliasi untuk Perbaiki Skin Barrier
-
3 Zodiak Paling Beruntung 5-11 Januari 2026, Panen Hoki di Awal Tahun Baru
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal yang Nyaman untuk Orang Berbadan Gemuk
-
5 Sampo Terbaik Mengatasi Uban untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Hitam Instan
-
Tren Baju Lebaran dari Tahun ke Tahun, Rompi Lepas Jadi Primadona di 2026?
-
5 Pilihan Sepatu Minimalis untuk Gaya Celana Gombrong, Cocok Dipakai di 2026
-
7 Sepatu Lokal High Heels Wanita yang Lebih Murah dari Charles & Keith, Mulai Rp100 Ribuan
-
Bukan Hanya Sekedar Nonton, Bioskop Ini Hadirkan Kursi Getar Sensorik yang Bikin Nonton Makin Hidup
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga yang Pajaknya Murah, Cocok untuk Keluarga Muda
-
5 Sunblock Badan Terbaik dengan Aksi Ganda: Proteksi UV dan Cerahkan Kulit